PENGARUH MOTIF INTERNAL DALAM PENGIMPLEMENTASIAN SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001:2008) TERHADAP KINERJA OPERASIONAL SEKOLAH DI SMK NEGERI 1 BANDUNG

Sylvia Sysca Angela, Edi Suryadi

Abstract


This study aims to analyze the internal motives of the implementation of quality management system on school operational performance. The research method used survey method. Data collection techniques used a rating scale scale questionnaire with scores ranging from 1 to 5. Respondents are educators and education personnel at SMK Negeri 1 Bandung. Data analysis techniques use simple regression. The result of the research shows that the internal motive in implementing the quality management system has a positive and significant effect on the operational performance of the school. Thus the operational performance of the school can be improved through the improvement of intenal motif in the implementation of quality management system.

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis motif internal implementasi sistem manajemen mutu terhadap kinerja operasional sekolah. Metode penelitian menggunakan metode survey. Teknik pengumpulan data menggunakan angket model rating scale dengan skor yang terentang antara 1 sampai dengan 5. Responden adalah pendidik dan tenaga kependidikan di SMK Negeri 1 Bandung. Teknik analisis data menggunakan regresi sederhana. Hasil penelitian menunjukkan motif internal dalam pengimplementasiasn sistem manajemen mutu berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja operasional sekolah. Dengan demikian kinerja operasional sekolah dapat ditingkatkan melalui peningkatan motif intenal dalam pengimplementasian sistem menejemen mutu. 


Keywords


sistem manajemen mutu, kinerja operasional sekolah

Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. 2002. Prosedur Suatu Penelitian: Pendekatan Praktek. Edisi Revisi Kelima. Penerbit Rineka Cipta. Jakarta.

Arikunto, S. 2010. Prosedur penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. (Edisi Revisi). Jakarta : Rineka Cipta

Ating Somantri dan Sambas Ali Muhidin. 2006. Aplikasi Statistika Dalam Penelitian. Bandung : Penerbit Pustaka Setia

Bernadine, R. Wirjana. 2007. Mencapai Manajemen berkualitas: organisasi kinerja program. Yogyakarta: Andi. hlm. 109

Gaspersz, Vincent, 2001. Total Quality Management. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama

Gillberto, Antonio, 2013. Morivation and Benefits of Implementation and Certification According ISO 9001.

Royni, Keban. 2000. Sumber Daya Organisasi. Yogyakarta : Simbada Pustaka

Kyprarios Nikolaos, MSc.2009. Effects of ISO 9000 certification on firms’ financial performance: The Impact on Greek firms. Vol. 21. No 6

Lawrence Sawyer B dkk, 2005. Sawyer’s Internal Auditing, Buku I, Edisi 5, Penerjemah Desi Adhariani. Jakarta: Salemba Empat.

Pasolong, Harbani. 2007. Teori Administrasi Publik. ALFABETA

Rasto. 2012. Mengukur Kinerja Sekolah. Diakses pada website :

http://file.upi.edu/Direktori/FPEB/PRODI._PENDIDIKAN_MANAJEMEN_PERKANTORAN/132296305RASTO/Manajemen%20Pendidikan/Tinjauan%20Pustaka/Mengukur%20Kinerja%20Sekolah.pdf

Sherine El Sakka. 2013. The Impact of Applying Quality Management System and

Environment Standard on Organization Performance an Application on SME'S in Egypt. European Journal of Business and Management (online). Vol.5, No. 19

Sugiyono. 2002. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Alfabeta.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kunatitatif Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Susili, Willy. 2003. Audit Mutu Internal. Jakarta : PT. Vorqistatama Binamega

Tatang, Uep dan Sambas Ali Muhidin. 2011. Desain Penelitian Kuantitatif, Bandung: Karya Andika Utama.




DOI: https://doi.org/10.17509/jpm.v3i1.9464

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran



Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran   View My Stats