PENGELOLAAN PROGRAM PENDIDIKAN ANAK USIA DINI (PAUD) ALAM JOMIN KECAMATAN KOTABARU KABUPATEN KARAWANG
Abstract
Artikel ini bertujuan mengetahui pengelolaan, serta faktor penghambat dan pendukung PAUD Alam Jomin dengan pendekatan kualitatif sehingga memperoleh kesimpulan antara lain. Pembuatan rancangan pengeloaan, faktor penghambat dan pendukung, serta hasil pengelolan PAUD Alam Jomin. Hal ini terlihat pada, pertama sistem pengelolaannya sudah cukup baik dalam hal kualitas pengetahuan, sikap, dan keterampilan. Kedua, Faktor Penghambat yang dialami dalam pengelolaan PAUD ini antara lain: kurang lengkapnya sarana dan prasarana, dan kurangnya jumlah pendidik untuk Anak Berkebutuhan Khusus (ABK). Faktor Pendukung yang dialami dalam pengelolaan PAUD tersebut ialah menerima Anak Berkebutuhan Khusus (ABK), memiliki kurikulum berbasis sekolah alam dan kurikulum pemerintah, menanamkan ilmu agama islam (seperti membiasakan setiap pagi melakukan sholat dhuha, membaca tahsin tahfiz), pendidikan dan tenaga pendidikannya berusia muda-muda, terdapat pembelajaran outbond dan gradening, serta tidak mengutamakan sistem CALISTUNG (Membaca, Menulis, dan Berhitung). Ketiga, Hasil pengelolaan PAUD Alam Jomin ialah diharapkan untuk meningkatkan kualitas lembaga PAUD Alam Jomin terutama dari segi sarana dan prasarana, memperbanyak jumlah pendidik untuk Anak Berkebutuhan Khusus (ABK).
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Arikunto, Suharsimi. (2004). Dasar-dasar Supervisi. Jakarta: Rineka Cipta.
Himpunan Undang-Undang Republik Indonesia. (2009). Guru & Dosen SISDIKNAS (Sistem Pendidikan Nasional) SNP (Standar Nasional Pendidikan). Surabaya: Wacana Intelektual.
Mukminin, Amirul. (2010). Manajemen Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini. Semarang: Unnes Press
Munandar, Anshar S. (2001). Psikologi Industri dan Organisasi, edisi pertama. Jakarta (ID): UI Press
Nurhalim, Khomsun. (2014). Strategi Pendidikan Non Formal. Semarang: Unnes Press
Risaldy, Sabil. (2015). Manajemen Pengelolaan Sekolah Usia Dini. Jakarta: Luxima Metro Media.
Sadiman, Arief. (2011). Media Pendidikan, Pengertian, Pengembangan dan Pemanfaatanya. Jakarta : Raja Grafindo Persada.
Sa’ud, Udin Syaefudin. (2011). Perencanaan Pendidikan. Bandung : Remaja Rosdakarya.
Sari, Ita Liana (2011). Konsep Perencanaan Dan Perancangan Tugas Akhir Sekolah Alam Di Surakarta Sebagai Wadah Pendidikan Anak Bagi Masyarakat Golongan Menengah Ke Bawah [Skripsi]. Surakarta (ID): Universitas Sebelas Maret
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta
Sujarweni, V. Wiratna. (2014). Metodologi penelitian (lengkap, praktis, dan mudah dipahami). Yogyakarta: Pustakabaru press.
Tatundu, Alfina Rahel, dkk. (2017). Sekolah alam terpadu di Minahasa Utara adaptasi konsep intersection multicutural pada arsitektur. (Online), 11 halaman. Tersedia : https://media.neliti.com/media/publications/65433-ID-none.pdf (02 Juni 2019)
DOI: https://doi.org/10.17509/ijace.v2i1.28290
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 Kantor Jurnal dan Publikasi, Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License View My Stats