Pengoptimalan Persiapan Kuliah Offline di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember Melalui Kegiatan Relawan TTDKB Covid-19

Siska Nuri Fadilah, Kiki Kurnia Sandy Arrohim

Abstract


Pandemi Covid-19 mengakibatkan seluruh dunia mengalami penurunan di berbagai sektor, salah satunya pendidikan. Aktivitas pembelajaran dilakukan dengan metode daring. Dalam Surat Keputusan Bersama empat menteri, satuan pendidikan di wilayah PPKM level 1-3 wajib melaksanakan PTM terbatas. Salah satu aspek didalamnya tersedianya satuan tugas penanganan Covid-19 di tingkat satuan pendidikan. Universitas Jember memiliki Satuan Tugas Tim Tanggap Darurat Kesiapsiagaan Bencana Covid-19 (TTDKB Covid-19) yang membentuk relawan beranggotakan mahasiswa. Relawan bertugas membantu persiapan perkuliahan tatap muka. Kegiatan yang dilakukan terdiri dari empat tahapan yaitu observasi permasalahan di tempat sasaran, perancangan program, pelaksanaan kegiatan, terakhir penilaian dan publikasi kegiatan. Program relawan dimulai dari pemantauan penerapan protokol kesehatan serta identifikasi permasalahan di Fakultas Kesehatan Masyarakat, Masjid Al-Hikmah dan rusunawa Universitas Jember. Unit kerja di FKM dan jamaah masjid menaati protokol kesehatan yang ditetapkan serta beberapa sarana prasarana telah terfasilitasi dengan baik. Program kerja yang terlaksana yaitu pemasangan poster edukasi langkah benar mencuci tangan, poster social distancing, dan stiker peringatan jaga jarak. Kegiatan ini mendapatkan respon yang baik dari pihak sasaran. Publikasi kegiatan dilakukan di media sosial. Berdasarkan hasil pengamatan dan program kerja yang telah terlaksana, Fakultas Kesehatan Masyarakat telah siap menyambut dan melaksanakan perkuliahan luring.


Keywords


Covid-19, Kuliah Luring, Tim TDKBC

References


Anhusadar, L. (2020). Persepsi Mahasiswa PIAUD terhadap Kuliah Online di Masa Pandemi Covid 19. KINDERGARTEN: Journal of Islamic Early Childhood Education, 3(1), 44. https://doi.org/10.24014/kjiece.v3i1.9609

Annur, S. (2018). Respon Masyarakat Terhadap Sertifikasi Ulama di Kota Palembang. Medina-Te: Jurnal Studi Islam, 18(1), 102–120. https://doi.org/https://doi.org/10.19109/medinate.v14i1.2360

Antaranews.com. (2021). Unej kerja sama dengan WSU Australia terkait penanganan COVID-19. https://www.antaranews.com/berita/2466089/unej-kerja-sama-dengan-wsu-australia-terkait-penanganan-covid-19

Baay, M., Lina, B., Fontanet, A., Marchant, A., Saville, M., Sabot, P., Duclos, P., Vandeputte, J., & Neels, P. (2020). Biologicals SARS-CoV-2 : Virology , epidemiology , immunology and vaccine development. Biologicals, 66(June), 35–40. https://doi.org/10.1016/j.biologicals.2020.06.005

Bhatt, N. S., Meyer, C., Mau, L., Broglie, L., Devine, S., Choi, S. W., Auletta, J., & Phelan, R. (2022). Transplantation and Cellular Therapy Return-to-School Practices for Pediatric Hematopoietic Cell Transplantation Recipients during the COVID-19 Pandemic. Transplantation and Cellular Therapy, 28(1), 54.e1-54.e4. https://doi.org/10.1016/j.jtct.2021.09.007

Duczmal, L. H., Almeida, A. C. L., Duczmal, D. B., Alves, C. R. L., Magalhães, F. C. O., Lima, M. S. de, Silva, I. R., & Takahashi, R. H. C. (2020). Vertical social distancing policy is ineffective to contain the COVID-19 pandemic A política de distanciamento social vertical é ineficaz para conter a pandemia da COVID-19 La política de aislamiento social vertical es ineficaz para contener la pandemia d. 36(5), 1–9. https://doi.org/10.1590/0102-311X00084420

Gorbalenya, A. E., Baker, S. C., Baric, R. S., de Groot, R. J., Drosten, C., Gulyaeva, A. A., Haagmans, B. L., Lauber, C., Leontovich, A. M., Neuman, B. W., Penzar, D., Perlman, S., Poon, L. L. M., Samborskiy, D., Sidorov, I. A., Sola, I., & Ziebuhr, J. (2020). Severe acute respiratory syndrome-related coronavirus: The species and its viruses – a statement of the Coronavirus Study Group. bioRxiv. https://doi.org/10.1101/2020.02.07.937862

Hamidah, A. I., Nitisara, D. A., Santoso, K. S., Nurjian, M. S., Aisyah, N., Putri, A., Cornella, O. A., Farhani, S., Aurora, D. K., Shalihah, H. S., & Miari, V. G. (2021). Peningkatan Pengetahuan , Sikap , dan Praktik Masyarakat Terkait COVID-19 Kota Bogor. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 128–136. https://doi.org/doi.org/10.5644/pengmaskesmas.v1i2

Huang, C., Wang, Y., Li, X., Ren, L., Zhao, J., Hu, Y., Zhang, L., Fan, G., Xu, J., Gu, X., Cheng, Z., Yu, T., Xia, J., Wei, Y., Wu, W., Xie, X., Yin, W., Li, H., Liu, M., … Cao, B. (2020). Clinical features of patients infected with 2019 novel coronavirus in Wuhan, China. The Lancet, 395(10223), 497–506. https://doi.org/10.1016/S0140-6736(20)30183-5

Hui, D. S., I Azhar, E., Madani, T. A., Ntoumi, F., Kock, R., Dar, O., Ippolito, G., Mchugh, T. D., Memish, Z. A., Drosten, C., Zumla, A., & Petersen, E. (2020). The continuing 2019-nCoV epidemic threat of novel coronaviruses to global health — The latest 2019 novel coronavirus outbreak in Wuhan, China. International Journal of Infectious Diseases, 91, 264–266. https://doi.org/10.1016/j.ijid.2020.01.009

Kartini, K. S., & Putra, I. N. T. A. (2020). Respon Siswa Terhadap Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android. Jurnal Pendidikan Kimia Indonesia, 4(1), 12. https://doi.org/10.23887/jpk.v4i1.24981

Mardiono, S., Alkhusari, & Saputra, A. U. (2022). Edukasi dan Sosialisasi Vaksinasi (Covid-19) Kepada Masyarakat di Wilayah Kelurahan Dua Puluh Tiga Ilir Palembang. Edukasi Masyarakat Sehat Sejahtera (EMaSS): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 4(1), 15–19. https://doi.org/https://doi.org/10.37160/emass.v4i1.852

Mohamed Elnaggar, S., & Elhegazy, H. (2022). Study the impact of the COVID-19 pandemic on the construction industry in Egypt. Structures, 35(September 2021), 1270–1277. https://doi.org/10.1016/j.istruc.2021.09.028

Mungkasa, O. (2020). Bekerja dari Rumah (Working From Home / WFH): Menuju Tatanan Baru Era Pandemi COVID 19. The Indonesian Journal of Development Planning, IV(2), 126–150. https://doi.org/https://doi.org/10.36574/jpp.v4i2.119

Nadhirshan, K., & Murwonugroho, W. (2017). Analisis Pengaruh Iklan Google App : Cari Lagu # Selalutaumusik Terhadap Respon Pada Sasaran. Seminar Nasional Cendekiawan, 3(2), 107–118.

News UNEJ. (2020). Belajar Penanganan Pandemi Covid-19 Melalui Kearifan Lokal Masyarakat Pribumi. https://news.unej.ac.id/belajar-penanganan-pandemi-covid-19-melalui-kearifan-lokal-masyarakat-pribumi/

Pratiwi, G. S., Misyika, A., Amalia, A. Y., Amalia, F., Izzah, F. N., Amalia, S., & Suwangsih, E. (2022). Webinar Sosialisasi di SDN 1 Munjuljaya Guna Menumbuhkan Rasa Minat Baca Anak di Rumah. Indonesian Journal of Community Services in Engineering & Education (IJOCSEE), 2(2), 85–91.

Singhal, T. (2020). A Review of Coronavirus Disease-2019 (COVID-19). The Indian Journal of Pediatrics, 87(April), 281–286. https://doi.org/https://doi.org/10.1007/s12098-020-03263-6

Unej.ac.id. (2022). UMC Universitas Jember, Klinik Pratama Dengan Layanan Terlengkap Di Jember.

Wulandari, D. C., Endah, N., Khairina, F., Ramadan, U., Gilang Gunawan, M., Khairani, A. F., Chumairoh, D., Ruskandi, K., & Hikmawan9, R. (2022). Sosialisasi Penggunaan PowerPoint Media Berbasis Teknologi Yang Menarik Bagi Anak Terhadap Guru SD Dimasa COVID-19. Indonesian Journal of Community Services in Engineering & Education (IJOCSEE), 2(2), 92–98.

Wulandari, H., Daryanti, F., Azzahra, A. A., Kurnia, S., Nurfadilah, W., & Putri, S. (2022). Pembelajaran yang Menyenangkan di Masa New Normal. Indonesian Journal of Community Services in Engineering & Education (IJOCSEE), 2(2), 99–105.

Zimmermann, P., & Curtis, N. (2020). Coronavirus infections in children including COVID-19: An overview of the epidemiology, clinical features, diagnosis, treatment and prevention options in children. Pediatric Infectious Disease Journal, 39(5), 355–368. https://doi.org/10.1097/INF.0000000000002660




DOI: https://doi.org/10.17509/ijocsee.v2i2.50085

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 CC BY SA

Indonesian Journal of Community Services in Engineering & Education (IJOCSEE) by Universitas Pendidikan Indonesia Kampus Purwakarta is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Based on a work at https://ejournal.upi.edu/index.php/IJOCSEE/index.