BATAS KEMAMPUAN MAKSIMAL
Santosa Giriwijoyo, Komarudin .
Abstract
Batas kemampuan maximal (BKM) adalah kemampuan maximal Atlet dalam memperagakan kemampuan dasar (kemampuan fisik), baik kemampuan fisik sebagai cabang Olahraga mandiri misalnya nomor lari, maupun kemampuan fisik sebagai faktor pendukung dalam cabang Olahraga permainan misalnya bulutangkis. Batas kemampuan maximal ada tiga aspek yaitu (1) BKM Psikologik, (2) BKM Anatomik dan (3) BKM Fisiologik. Ketiga BKM ini harus difahami dengan baik dan dicermati oleh para Pembina Olahraga khususnya Pelatih, agar Atlet dapat diberi pelatihan yang tepat, akurat dan adekuat untuk dapat menembus BKM yang ada pada saat itu, sehingga kemampuan dasar (kemampuan fisik) mereka dapat menyamai atau bahkan melebihi standar kemampuan dasar bagi cabang olahraga yang bersangkutan.
Keywords
Batas kemampuan maksimal
References
Giriwijoyo, H.Y.S.Santosa. (2007): Ilmu Faal Olahraga, Fungsi Tubuh Manusia pada Olahraga, Edisi 7, hal.209-229. FPOK UPI. Karpovich, and Sinning, W.E. (1971): Physiology of Muscular Activity, Seventh Edition, W.B.Saunders, Philadelphia-London-Toronto, pg.65. Loehr, James. (1982). Mental Toughness Training for Sports: Achieving Athletic Excellence. United States of America.
DOI:
https://doi.org/10.17509/jko-upi.v1i1.16259
Refbacks
There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 Jurnal Kepelatihan Olahraga
This work is licensed under a
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License .
<div class="statcounter"><a title="hit counter" href="https://statcounter.com/" target="_blank"><img class="statcounter" src="https://c.statcounter.com/11946506/0/7a7e12d8/0/" alt="hit counter"></a></div>
View My Stats
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.