Perbedaan Loncatan Swing Start dan Grab Start terhadap Hasil Tolakan Start dalam Cabang Olahraga Renang

Mochamad Iman Setiawahyu

Abstract


Tujuan dari penelitian ini yaitu ingin mengetahui perbedaan pengaruh kedua bentuk latihan terhadap hasil loncatan start dalam tolakan start. Metode penelitian menggunakan eksperimen terhadap kedua sampel. Sebelum dilakukan ekperimen dilakukan tes loncatan start untuk mengukur peningkatan hasil tolakan start dalam cabang olahraga renang. Dalam penelitian ini penulis mengajukan hipotesis yaitu bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara latihan swing start dan grab start terhadap hasil tolakan start dalam cabang olahraga renang. Peneliti mengambil data dari hasil tes kemudian diolah secara pendekatan statistika. Hasil pengolahan dan analisis data menunjukan t-hitung 1,73 yang lebih besar dari t-tabel 0,95 dengan dk = 18 dan taraf nyata 0.05. berdasarkan hasil pengolahan dan analisis data terdapat perbedaan pengaruh yang signifikan antara latihan swing start dengan latihan grab start terhadap hasil tolakan start dalam cabang olahraga renang. Hal ini berarti hipotesis yang dajukan diterima. Yang artinya kedua bentuk latihan tersebut memberikan pengaruh yang sama signifikan terhadap hasil tolakan start dalam cabang olahraga renang dan terdapat perbedaan diantara keduanya.


Keywords


Swing Start;Grab Start; dan Tolakan Start

Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi. (2002), Prosedur Penelitian. Jakarta. P.t Asdi Mahasatya.

Darmiri, Ahmad. (1994). Anatomi Manusia. Bandung, FPOK IKIP

Dep Pendidikan Dan Kebudayaan, (1982-1983), Cara Belajar Dan Mengajar Renang, Proyek Pembinaan Pemasalan Dan Pembibitan Olahraga

Giriwijoyo, Santosa. (1992), Ilmu Faal Olahraga, Bandung FPOK IKIP.

Haller David, Belajar Berenang. Bandung, Pionir Jaya.

Harsono, (1998). Coaching Dan Apek-Aspek Psikologis Dalam Coaching, Jakarta, CV Tambak Kusuma.

Harsono, (2001), Latihan Kondisi Fisik, Bandung.

Hidayat, Iman. (1999), Biomekanika. FPOK IKIP, Bandung

Marta Dinata, Tina Wijaya (2006), Renang, Cerdas Jaya, Jakarta.

Midley, Rud Cs, (1996), Ensiklopedi Olahraga. Semarang. Dahara Prize.

Nurhasan, (1998), “Hand Out Statist”, Fakultas Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, IKIP Bandung.




DOI: https://doi.org/10.17509/jko-upi.v12i2.26265

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Mochamad Iman Setiawahyu

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons Licensefree hit counter

View My Stats

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.