Jurnal Artikulasi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia adalah jurnal berkala ilmiah yang diterbitkan Progran Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas Pendidikan Indonesia. Jurnal ini terbit pertama kali pada Mei 2002 dengan nama Jurnal @rtikulasi. Sejak Mei 2011 jurnal @rtikulasi diterbitkan atas kerjasama Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FPBS UPI dengan Perhimpunan Pengajar Bahasa Indonesia (PPBI) secara cetak. Sejak 2019 mulai diterbitkan secara elektronik (e-jurnal) melalui alamat e-jurnal.upi.edu. Kemudian pada tahun 2021, Jurnal @Artikulasi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia versi OJS ( Open Journal System ) terbit secara berkala sebanyak 2 kali dalam satu tahun setiap bulan April dan Oktober.
Jurnal ini menerima tulisan hasil penelitian dengan topik berikut ini.
Hasil kajian atau penelitian mengenai pendidikan bahasa dan sastra Indonesia yang meliputi :
- model/strategi/metode/teknik pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia;
- media pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia;
- bahan ajar pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia;
- kurikulum pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia;
- evaluasi pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia;
- inovasi pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia;
- kajian kependidikan bahasa Indonesia lainnya.
Hasil kajian atau penelitian mengenai pendidikan Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA) yang meliputi :
- model/strategi/metode/teknik pembelajaran BIPA;
- media pembelajaran BIPA;
- bahan buka pembelajaran BIPA;
- kurikulum pembelajaran BIPA;
- evaluasi pembelajaran BIPA;
- inovasi pembelajaran BIPA;
- kajian kependidikan BIPA lainnya.
Hasil kajian dan penelitian di bidang linguistik bahasa Indonesia, bahasa daerah, atau bahasa asing yang dikaitkan dengan kajian linguistik bahasa Indonesia (dapat dikaitkan dengan kependidikan/kepembelajaran). Hasil kajian dan penelitian di bidang kesusastraan Indonesia, daerah, atau sastra asing yang dikaitkan dengan kajian kesusastraan Indonesia (dapat dikaitkan dengan kependidikan/kepembelajaran).
Vol 4, No 2 (2024): Oktober 2024
Table of Contents
Articles
Putri Safitri, Khusnul Khotimah
|
95-105
|
Feni Wigandi, Rina Rosdiana, Nurjanah Nurjanah
|
106-116
|
Rizky Aprilia Fajrina, Risma Ayu Indah Pambayu, Ida Yeni Rahmawati
|
117-127
|
Aisha Amin Ibrahim Muhammad, Nuny Sulistiany Idris, Mochamad Whilky Rizkyanfi
|
128-133
|
Muhamad Saiful Mukminin, Evi Iryani
|
134-148
|
Laila Margaretha Nur Habibah, Nas Haryati Setyaningsih, Haryadi Haryadi
|
149-159
|
Iwa Sobara, Octi Rjeky Mardasari, Aiga Ventivani
|
160-174
|
Krisanjaya Krisanjaya, Ida Widia
|
175-183
|
Muhammad Rifa'i, Afdal Ayumi. NA, Adrias Adrias, Nur Azmi Alwi
|
184-198
|
Edianto Sianturi, Tince Olivia Panggabean, Apriya Dina Saruksuk, Wisman Hadi
|
199-206
|