Desain Lembar Kerja Anak Berbasis Realistic Mathematika Education ( RME ) untuk Mengenalkan Konsep Bilangan Anak Usia 5 – 6 Tahun
Abstract
Children's worksheets are generally evaluation sheets containing questions that are used as alternatives to measure children's cognitive abilities. But actually early childhood worksheets are an alternative for children to guide children's learning processes, make it easier to find a concept or knowledge, help apply and integrate a concept or knowledge, strengthen a material that has been delivered and practical instructions. In this study, researchers will describe the design of children's worksheets based on Realistic Mathematics Education to recognize the concept of numbers for children aged 5-6 with the theme of learning animals and sub-themes of aquatic animals to improve the cognitive skills of children aged 5-6 years. The method is educational based research (EDR) McKenney & Reeves model in 2012. The application of realistic-based mathematics learning using LKA will bridge integrative thematic learning in early childhood on aspects of cognitive development, then produce products that facilitate mathematical skills. child. Mathematics learning the concept of numbers in early childhood is still considered quite difficult, but with appropriate media and teaching materials, these learning problems will be resolved. Based on the results of literature studies and interviews with teachers, it is stated that Mathematics is very much in demand by early childhood but in facilitating mathematics learning, it is difficult. So based on the needs and findings of the literature and interviews, researchers will develop RME-based math worksheets to introduce the concept of numbers to children aged 5-6 years as an alternative to optimizing children's cognitive development.
Lembar kerja anak pada umumnya merupakan lembaran-lembaran evaluasi yang berisi soal-soal yang dijadikan alternatif untuk mengukur kemampuan kognitif anak. Namun sebenarnya lembar kerja anak usia dini merupakan alternatif untuk menuntun dalam proses belajar anak, mempermudah menemukan suatu konsep atau pengetahuan, membantu menerapkan dan mengintegrasikan suatu konsep atau pengetahuan, penguatan suatu materi pembelajaran yang sudah disampaikan dan petunjuk praktikum. Pada Penelitian ini, peneliti akan mendeskripsikan mengenai desain lembar kerja anak berbasis Realistic Mathematika Educational untuk mengenal konsep bilangan anak usia 5 – 6 dengan tema pembelajaran binatang dan sub tema binatang air untuk meningkatkan keterampilan berfikir matematis anak usia 5-6 tahun lebih khususnya untuk mengenalkan konsep bilangan dasar. Penelitian ini menggunakan metode pengembangan EDR ( Educational Based Research ) model McKenney & Reeves tahun 2012. Penerapan pembelajaran matematika berbasis realistik dengan menggunakan LKA akan menjembatani pembelajaran yang tematik integratif pada anak usia dini pada aspek perkembangan kognitif, kemudian menghasilkan produk yang memfasilitasi keterampilan berfikir matematis anak. Pembelajaran matematika konsep bilangan di anak usia dini masih terhitung tidak mudah, namun dengan bahan ajar dan media yang sesuai permasalahan pembelajaran tersebut akan teratasi. Berlandaskan hasil studi litelatur dan wawancara dengan guru – guru menyatakan bahwa matematika sangat banyak diminati oleh anak usia dini namun, dalam memfasilitasi pembelajaran matematika termasuk sulit. Maka berdasarkan kebutuhan dan penemuan hasil litelatur dan wawancara tersebut peneliti akan melakukan pengembangan LKA matematika berbasis RME untuk mengenalkan konsep bilangan anak usia 5-6 tahun sebagai alternatif pengoptimalan perkembangan berfikir matemtais anak sehinga dapat diimplementasikan pada pembelajaran di PAUD.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Sutarto Hadi. ( 2017 ). Pendidikan Matematika Realistik. Jakarta : Rajawali Press
Cross T.Christopher. Woods Taniesha A. And Schweingruber. Heidi. ( 2009 ). Mathematics Learning in Early Chilhood. Washington D.C. The National Academis Press
Pujiaswati ( 2020 ) Pengembangan Lembar Kerja Anak Model S T E M Pada Konsep Terapung, Melayang dan Tenggelam Untuk Memfasilitasi Keterampilan Saintifik AUD . Jurnal PAUD Agapedia. Vol 4 No 1. No 107 – 117.
Mckenney, S. Dkk. (2015). Special Issue On Educational Design Research (Edr) In Post-Secondary Learning
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kualitatif, Kualitatif R&D. Bandung: Alfabeta
Creswell, J. (2013). Research Design Pendekatan Kualilatif, Kuantitatif, Dan Mixed. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
Winanrno. (2013). Metodologi Penelitian Dalam Pendidikan Jasmani. Universitas Negeri Malang (Um Press): Malang
Environments. Australasian Journal Of Educational Technology. Jurnal Obsesi Vol. 5 No. 31.
Prastowo, A.(2011). Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Yogyakarta: Diva Press.
Mckenney, S. Dan Reeves, T. C. (2012). Condacting Educational Design Research. Routledge:New York..
Departemen Pendidikan Nasional. (2005). Pedoman Penulisan Buku Pelajaran Penjelasan Standar Mutu Buku Pelajaran Bahsa Dan Sastra Indonesia. Jakarta: Pusat Perbukuan Depdiknas.
Matondanng Zulkifli. ( 2010 ) Valliditas Dan Reliabilitas Suatu Instrumen. Jurnal Tabula Rasa Pps Unimed. Vol 6 No 1
Suwangsih Erna & Tiurlina. ( 2010 ). Model Pembelajaran Matematika. Bandung : Upi Press
Sujiono.Yuliani Nuraini. ( 2013 ). Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta : Indeks.
Puspita Sari. Wiwik. ( 2015 ). Berhitung . Jakarta : Erlangga For Kids
Sumardi. Nur Lutfi Dan Maesaroh Maya . ( 2019 ). Kemampuan Berhitung Permulaan Anak Taman Kanak-Kanak Kelompok B Se-Kelurahan Lengkongsari Kota Tasikmalaya. Jurnal Paud Agapedia. Volume 3 No 1 Hal 61-75
Pertiwi. Ratri Sekar ( 2017 )Pengembangan Lembar Kerja Siswa Dengan Pendekatan Stem (Science, Technology, Engineering, Mathematics) Untuk Melatih Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa Pada Materi Fluida Statis. ( Tesis ) Program Pascasarjana Magister Pendidikan Fisika Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung Bandar Lampung.
Sayudi. ( 2020 ). Majalah Dakwah 04 Tema Binatang. Cv Media Utama. Boyolali
Widiyastuti. ( 2016 ). Pengembangan Lks Matematika. Fkip Ump. Reepos Story Upi
Irmawati Dwi Agustin. ( 2011 ). Media Pembelajaran Matematika. Cara Gembira Belajar Matematika. Realistik Matematika Education. Jakarta : Gemilang
Suparlan. ( 2019 ). Teori Kontruktivisme Dalam Pembelajaran . Jurnal Keislaman Dan Ilmu Pendidikan. Volume 1 No 2. Hal 79-88
Fatmawati Nia. ( 2014 ). Peningkatan Kemampuan Berhitung Melalui
Copyright © Jurnal PAUD Agapedia, Vol.5 No. 1 Juni 2021 page 1-9 Page 9
Pendekatan Realistic Mathematic Education. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini. Vol 8 No 2
Prastowo, A.(2016). Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Yogyakarta: Diva Press.
Sari Ranti Mustika. Amir M.Z. Zubaidah. Risnawati. ( 2017 ) Pengembangan Lembar Kerja Siswa (Lks) Berbasis Pendekatan Realistic Mathematic Education (Rme) Untuk Memfasilitasi Kemampuan Representasi Matematis Siswa Smp. Jurnal Formatif. Volume 7 No (1) Hal. 66-74
Ningsih Seri. ( 2014 ) Realistic Mathematics Education: Model Alternatif Pembelajaran Matematika Sekolah. Jpm. Iain Antasari. Vol 1 No 2. Hal 73-94. f
Perkembangan Kognitif : Teori Jean Piaget. https://www.jurnal.ar-raniry.ac.id/index.php/intel/article/view/197/178
DOI: https://doi.org/10.17509/jpa.v5i1.39204
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 JURNAL PAUD AGAPEDIA
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This Journal is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
©Jurnal PAUD Agapedia. ISSN: 2580-9679 (Online) dan 2581-2823 (Print).
Jalan Dadaha Nomor 18 Kota Tasikmalaya
Telepon (0265) 331860
Homepage: http://pgpaud-tasikmalaya.upi.edu/
Email: pgpaud_tasik@upi.edu