A Quasi-Experiment Of Improved Financial Literacy Business On The Young Entrepreneur

Imas Purnamasari, Harpa Sugiharti, Azizah Fauziyah

Abstract


Abstrak

Literasi keuangan merupakan kombinasi dari kesadaran, pengetahuan, keterampilan, sikap dan perilaku yang harus dimiliki oleh seseorang untuk membuat keputusan keuangan yang sehat dan akhirnya mencapai kesejahteraan keuangan. Hasil penelitian sebelumnya menunjukkan, tingkat literasi keuangan pemula wirausaha muda yang rendah, membuat mereka rentan mengalami kegagalan dalam pengambilan keputusan keuangan dengan kelompok usaha baru. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui peran pendidikan keuangan dan pengetahuan risiko bisnis terhadap peningkatan literasi keuangan di kalangan pengusaha muda pemula. Dengan mengambil objek anggota Koperasi Mahasiswa (KOPMA) Universitas Pendidikan Indonesia. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen buatan, dengan rancangan faktorial 3x2. Hasil penelitian menunjukkan pelatihan edukasi keuangan untuk meningkatkan literasi keuangan bisnis pada wirausaha muda. Peningkatan tingkat literasi keuangan pengusaha muda membantu mereka mengambil keputusan keuangan yang lebih baik dan membantu pertumbuhan bisnis yang sedang berjalan. Dengan mengetahui resiko bisnis yang akan dihadapi, pengusaha pemula dapat mempersiapkan diri menghadapi tantangan bisnis yang ada dan mampu mempertahankan usahanya di tengah banyaknya persaingan bisnis. Untuk wirausaha muda dengan tingkat literasi keuangan yang rendah, diperlukan pengembangan dan metode penyampaian lain yang dapat membantu mereka meningkatkan literasi bisnis, untuk tingkat literasi keuangan yang tinggi, pengelolaan keuangan dan pengambilan keputusan keuangan yang bertanggung jawab harus dipertahankan bahkan setelah wirausaha telah menyelesaikan pendidikan formalnya.

 

Kata Kunci: desain eksperimental semu, literasi keuangan, pendidikan keuangan, risiko bisnis

 

Abstract

Financial literacy is a combination of awareness, knowledge, skills, attitudes, and behaviors that someone must own to make healthy financial decisions and reach economic well-being. The results of previous studies show that young entrepreneurs' budding financial literacy rates are low, making them vulnerable to experiencing failure regarding financial decision-making with the new venture group. This research was conducted to determine the role of financial education and knowledge of business risks in increasing financial literacy among young entrepreneurs and budding businesses by taking objects from members of KOPMA Universitas Pendidikan Indonesia students. The research approach used is a method of artificial experiments with a factorial design 3x2. The results showed that financial education training increases financial literacy business for young entrepreneurs. The increase in the level of financial literacy of young entrepreneurs helps them make better financial decisions and supports the growth of the currently running companies. By knowing the business risks that will be faced, novice entrepreneurs can prepare themselves to meet the challenges of existing businesses and be able to maintain their business in the middle of a business competition. Development and another delivery method are needed for young entrepreneurs with low financial literacy levels, which can help them improve their business literacy. Financial management and responsible financial decision-making should be sustained even after the entrepreneurs have finished their formal education for a high financial literacy level.

 

Keywords: quasi-experimental design, financial literacy, financial education, business risks


Keywords


desain eksperimental semu, literasi keuangan, pendidikan keuangan, risiko bisnis

Full Text:

PDF

References


desain eksperimental semu, literasi keuangan, pendidikan keuangan, risiko bisnis




DOI: https://doi.org/10.17509/jaset.v15i1.56643

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License

Jurnal ASET (Akuntansi Riset) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

View My Stats Visitor