Pengembangan purwarupa website referensi berpakaian untuk generasi z menggunakan metode design thinking

Hastie Audytra, Retno Ariyanti Nurningtias, Laila Fajriyanti, Sarah Nurhalizah, Sepia Putri Kristiani

Abstract


Di masa pandemi Covid-19, para Generasi Z yang lebih banyak menghabiskan waktu bekerja maupun belajar di dalam rumah. Tuntutan keadaan pandemi, mengharuskan semua orang berdiam mengerjakan semua pekerjaan dari rumah sehingga menimbulkan rasa mengabaikan tampilan dengan hanya mengenakan outfit yang tersedia atau bahkan hanya memakai pakaian yang itu-itu saja. Namun ketika keadaan pandemi membaik dan sudah memasuki masa New Normal, para generasi Z mulai memikirkan penampilan. Keresahan muncul karena keadaan yang merasa memperhatikan generasi Z mengenakan apa sehingga muncul masalah mengenai outfit yang akan dikenakan di luar rumah. Oleh sebab itu tim penulis mengembangan platform digital yang dapat diakses kapan saja dan dimana saja secara online berupa Purwarupa Website Today’s Outfit. Ketersediaan sistem informasi yang memuat referensi berpakaian diharapkan dapat mengatasi masalah kebingungan seseorang. Masalah yang didasarkan pada riset pengguna dalam kebingungan menentukan pakaian dan kurangnya referensi berpakaian para Generasi Z.  Dengan metode pengembangan design thinking, masalah yang didapati dari riset pengguna di rancang dengan tahapan penggalian kebutuhan, analisis dari identifikasi masalah, memunculkan ide menggunakan brainstorming, pembangunan prototype, hingga melakukan pengujian kepada pengguna. Sehingga didapat hasil website yang dapat digunakan pada umumnya untuk semua orang dan khususnya kalangan generasi Z yang menjawab permasalahan dalam menentukan gaya berpakaian di masa pasca-pandemi.

Keywords


Design Thinking; Platform Digital; Purwarupa; Referensi Berpakaian; Riset Pengguna

Full Text:

PDF

References


Devi, Katrin Setio, and Indira Irawati. "Tren Layanan Referensi Virtual Studi Kualitatif Pada 12 Website Perpustakaan di Pulau Jawa." Tik Ilmeu: Jurnal Ilmu Perpustakaan dan Informasi 4.2 (2020): 143-158. http://dx.doi.org/10.29240/tik.v4i2.1778

Ardiansyah, Muhamad, and Herlawati Herlawati. "SISTEM INFORMASI PENJUALAN BARANG BERBASIS WEB PADA TOKO HENNY’ S BUTIK BEKASI." Jurnal Sistem Informasi 4.1 (2015): 1-9. https://doi.org/10.51998/jsi.v4i1.225

Wiranata, Allysha Tiffany, and Arga Hananto. "Do website quality, fashion consciousness, and sales promotion increase impulse buying behavior of e-commerce buyers?." Indonesian Journal of Business and Entrepreneurship (IJBE) 6.1 (2020): 74-74. https://doi.org/10.17358/ijbe.6.1.74

Kurnia, Jaya. Pengertian Penjualan Menurut Para Ahli Terbaru. 2016. URL: http://pengayaan.com/pengertian-penjualan-menurut-para-ahli-terbaru pada Desember 2021

Rizal, Mohammad Afdhol, and Titik Misriati. "Perancangan Sistem Informasi Penjualan Pakaian Berbasis Web Pada Toko Uj Outlet." Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi dan Komputer) 7.1 (2018): 9-15. https://doi.org/10.32736/sisfokom.v7i1.281

Kociołek, Katarzyna. "Dress and Metaphors of Mobility in British Visual Culture." Open Cultural Studies 2.1 (2018): 710-722. https://doi.org/10.1515/culture-2018-0064

Nurningtias, Retno Ariyanti, and Meila Jamilati Dewi. "Pengembangan Website Untuk Menampung Ide Kutipan Kata-Kata Bijak yang Dapat Disebarluaskan." INTEGRATED (Journal of Information Technology and Vocational Education) 3.2: 1-4.

Ariantini, Made Suci, and Yuri Prima Fittryani. "Perancangan Sistem Informasi Reservasi Pakaian Adat Bali Berbasis Website (Studi Kasus: Bali Klasik Wedding Organizer)." J. Teknol. Inf. dan Komput 5.2 (2019): 187-195. 2017. doi: 10.1109/CITSM.2017.8089231.

Andrian, Rian. Pengantar Technopreneurship. Purwakarta: CV Phika Media. 2021

​​N. W. A. Majid and T. Ridwan, “Development of the traditional digital games for strengthening childhood’s verbal skill,” Jurnal Pendidikan Vokasi, vol. 9, no. 1, pp. 75–82, 2019.

Plattner, Hasso, Christoph Meinel, and Larry Leifer, eds. Design thinking: understand–improve–apply. Springer Science & Business Media, 2010.




DOI: https://doi.org/10.17509/integrated.v4i1.45875

Refbacks



Copyright (c) 2022 Universitas Pendidikan Indonesia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Journal has been indexed by: