DAMPAK IMPLEMENTASI SISTEM KEARSIPAN DAN SARANA PRASARANA TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI DI BIRO KEPEGAWAIAN UPI

Finia Hilmiyanti, Janah Sojanah

Abstract


The effectiveness of employees was influenced by many factors, including the implementation of archival systems and infrastructure. This article discussed the results of research about the impact of implementation of archival system and infrastructure toward the effectiveness of employees’ performance in Bureau of Personnel of Indonesia University of Education. The research was conducted by using explanatory survey method, data were collected by using Likert scale model questionnaire, given to the population of 28 employees of the Bureau of Personnel of Indonesia University of Education. The results of data analysis showed that the percentage of implementation of archival system, infrastructure and effectiveness of employees’ performance were still in low score. However, the implementation of archival systems and infrastructure had a positive and significant effect on the effectiveness of employees' performance, either simultaneously or partially. Therefore, the effectiveness of employees can be improved through implementation of archival system and good infrastructure.

ABSTRAK

Efektivitas kerja pegawai dipengaruhi oleh banyak faktor, diantaranya adalah implementasi sistem kearsipan dan sarana prasarana. Artikel ini membahas hasil penelitian tentang dampak implementasi sistem kearsipan dan sarana prasarana terhadap efektivitas kerja pegawai di Biro Kepegawaian UPI. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode explanatory survey, data dikumpulkan dengan menggunakan angket model likert scale yang diberikan kepada populasi sejumlah 28 orang pegawai Biro Kepegawaian UPI. Hasil analisa data menunjukkan bahwa presentase implementasi sistem kearsipan, sarana prasarana dan efektivitas kerja pegawai masih kecil. Namun demikian, implementasi sistem kearsipan dan sarana prasarana memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap efektivitas kerja pegawai baik secara simultan maupun parsial. Oleh karena itu, efektivitas kerja pegawai dapat ditingkatkan melalui impelementasi sistem kearsipan dan sarana prasarana yang baik.



Keywords


Sistem Kearsipan; Sarana Prasarana; Efektivitas Kerja

Full Text:

PDF

References


Donni, & Agus. (2015). Manajemen Perkantoran. Bandung: Alfabeta.

Dietrich, D., & Adelstein, F. (2015). Archival science, digital forensics, and new media art.

Digital Investigation, 14(S1), S137–S145. ttps://doi.org/10.1016/j.diin.2015.05.004

Kamus Besar Bahasa Indonesia

Maharany, I., & Bambang, S. (2013). Peranan Sistem Kearsipan Sebagai Sumber

Informasi Bagi Pimpinan Pt. Garuda Maintenance Facility (Gmf) Aero Asia Surabaya, (3).

Moekijat. (2002). Tata Laksana Kantor. Bandung: Mandar Maju

Sedarmayanti. (2001). Dasar-dasar Pengetahuan tentang Manajemen Perkantoran. Bandung: Mandar Maju.

Sedarmayanti. (2003). Tata Kearsipan Dengan Memanfaatkan Teknologi Modern. Bandung: Mandar Maju.

___________. (2009). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung: CV. Mandar Maju.

Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2009 Tentang Kearsipan.




DOI: https://doi.org/10.17509/jpm.v2i2.8106

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran



Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran   View My Stats