ANALISIS JARINGAN KLUB DAN PEMAIN SEPAK BOLA BUNDESLIGA JERMAN MENGGUNAKAN METODE SOCIAL NETWORK ANALYSIS

Muhammad Romy Firdaus, Michael Wahab Maulana, Mina Atmiati, Maria Anggriana, Stella Maris Juhar Baptista

Abstract


Abstract

This study aims to determine and analyze the network formed between clubs and players data in the Bundesliga from 2015 to 2020. The purpose is to find out the key player in term of the club with the most number in player transfers and player updates, as well as the most active players or players who changed club the most in the last five years in the Bundesliga. Scrapping method is used for data retrieval while social network analysis is used for data analysis so that the key players from the Bundesliga network in the last five years can be found in the network and the "intrinsic value" of the players can be measured to help clubs determine how much money they can receive and spend, in order to increase their chances of victory. The results showed that Eintracht Frankfurt and Marius Wolf are the key player of the Bundesliga.

 

Keywords: Bundesliga; Key Player; and Social Network Analysis

 

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis jaringan yang terbentuk dari data klub dan pemain di Bundesliga pada tahun 2015 hingga tahun 2020. Hal ini berguna untuk mengetahui key player berupa klub yang paling banyak melakukan transfer pemain dan pembaruan pemain, dan pemain yang paling aktif atau pemain yang paling sering pindah klub dalam lima tahun terakhir di Bundesliga. Digunakan metode scrapping untuk pengambilan data dan juga social network analysis untuk analisa datanya agar dapat ditemukan key player dari jaringan Bundesliga dalam lima tahun terakhir dan “nilai intrinsik” pemain dapat diukur untuk membantu klub dalam menentukan berapa banyak uang yang dapat mereka terima dan keluarkan, sehingga dapat meningkatkan peluang kemenangan.Hasil penelitian merperlihatkan bahwa Eintracht Frankfurt dan Marius Wolf adalah key player dari Bundesliga.

 

Kata kunci: Bundesliga; Key Player; dan Social Network Analysis


Keywords


Bundesliga, Key Player, Social Network Analysis

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.17509/manajerial.v20i2.24352

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Muhammad Romy Firdaus, Michael Wahab Maulana, Mina Atmiati, Maria Anggriana, Stella Maris Juhar Baptista

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Creative Commons License

Jurnal Manajerial is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats