Penerapan Latihan Media Bosu Ball terhadap Peningkatan Keseimbangan Atlet Bolabasket

Fajar Aditya Iskandar, Alen Rismayadi

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh latihan media bosu ball terhadap peningkatan keseimbangan atlet bolabasket. Metode penelitian yang digunakan pre-experimental design yaitu one group pretest-posttest dengan jumlah populasi sebanyak 15 atlet bolabasket tim putri UPI. Teknik sampling menggunakan sampling jenuh yaitu keseluruhan atlet putri bolabasket Bumi Siliwangi Universitas Pendidikan Indonesia, artinya semua populasi dijadikan sebagai sampel penelitian. Instrument yang digunakan adalah Modified Ball Balance Test. Analisis data dilakukan pengujian hipotesis dengan menggunakan Uji t sehingga didapat hasil signifikasi penelitian. Maka, berdasarkan hasil pengolahan data dan analisis data bahwa metode latihan keseimbangan menggunakan media bosu ball memberikan pengaruh yang signifikan terhadap peningkatan keseimbangan atlet bolabasket tim putri UPI Bandung.

Keywords


Bosu Ball, Keseimbangan, Bolabasket,

Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi, (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT.Rineka Cipta.

Definitions.net. STANDS4 LLC, 2018. Web. 20 Sep. 2018 https://www.definitions.net/definition/BOSU.

Fraenkel, Jack R dan Wallen, Norman E. (2012). How to Design and Avaluate Research in Education (sixth edition). New York: McGraw-Hill Companies.

Hake, R.R (2007) “Design-Based Research in Physics Education Research: A review,” in A.E. Kelly, R.A. Lesh, & J.Y. Baek, eds. (in press), Handbook of Design Research Methods in Mathematics, Science, and Technology education. Erlbaum; online at http://www.physics.indiana.edu/hake/DBR-Physics3.pdf

Hal Wissel. 1996. Bola Basket. Jakarta: PT raja Grafindo Persada.

Harsono, (2016). Latihan kondisi fisik untuk atlet dan kesehatan. Bandung: CV Tembaga Kusuma

Harsono. (1988). Coaching : Aspek-aspek Psikologis Dalam Coaching. Jakarta : CV Tambak Kusuma

Kinser, C dan Colby L. A. 2007. Therapeutic Excercis: Foundations and Techniques. 5th Ed. Philadelphia : F. A. Davis Company. PP: 2

Krondorf Lukas. 2018. Modified bass balance test. Science For Sport.com. 19 Nov 2018 https://www.scienceforsport.com/modified-bass-balance-test/#toggle-id-1

Lautan, Rusli, Berliana dan Sunaryadi. (2007). Penelitian Pendidikan Dalam Olahraga. Bandung: Jurusan Pendidikan Kepelatihan FPOK-UPI.

Lubay Lukmannul Hakim. 2017. Pembelajaran Permainan Bola Basket. Bandung: CV. Bintang Warli Artika

Meltzer, D. E (2012) The Relationship between Mathematics Prepation and Conceptual Learning Gains in Phyisics. A Possible “Hidden Variabel” in Diagnostic Pretest Scores. America Journal of Physics.

Nurhasan dan Hasanudin, Dudung. (2014). Tes dan Pengukuran dalam Pelatihan Olahraga. Bandung: FPOK UPI.

Satriya dkk. (2007). Metodologi Kepelatihan Olahraga. Bandung : Redpoint.

Setiyawan. 2018. Pengaruh Latihan bosu ball pistol squat dan single leg RDL with Press Terhadap Keseimbangan Atlet poomsae taekwondo. 31 Agustus 2018 http://e-journal.unipa.ac.id/index.php/JPOS/article/download/2789/pdf&ved

Sodikin Candra. 2010. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Surakarta: CV. Putra Nugraha

Stapff Andrea. 2000. Protocol for the Physiological Assessment of Basketball Players. Australian: Sports Commission.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Susilo, Joko. (2012). Pengaruh Latihan Depth Jumps Modification terhadap peningkatan Power Taungkai Pesilat Remaja Putri. Skripsi pada FIK UNY.




DOI: https://doi.org/10.17509/jko-upi.v11i1.16826

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Kepelatihan Olahraga

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons Licensefree hit counter

View My Stats

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.