PENGEMBANGAN BAHAN AJAR KOLASE UNTUK MEMFASILITASI PEMBELAJARAN SENI RUPA ANAK USIA DINI

Santi Nisfi Anggraeni, Edi Hendri Mulyana, Rosarina Giyartini

Abstract


This research originated from the problems that occur in the field related to the limited availability of teaching materials collage facilities even lack of teaching materials. The process of learning in early childhood education will be implemented optimally when there is a component that is relevant and very important function in informing the concept of learning material in this resource. The purpose of this research is to develop collage teaching materials that are in accordance with the learning needs in PAUD and the characteristics of early childhood. This study uses the EDR (Educational Design Research) development research method which refers to McKenney's EDR development model which consists of three phases, including analysis and exploration, design and construction, evaluation and reflection. The research carried out is up to the design and construction stage, namely up to product validation to the experts. The results of data analysis showed that the average percentage of validation results was in the proper category with good predicates. This product has advantages and disadvantages that must be considered and corrected again.

Penelitian ini bermula dari permasalahan yang muncul di lapangan terkait ketersediaan bahan ajar kolase yang terbatas bahkan kurang fasilitas bahan ajar. Proses pembelajaran di PAUD akan terlaksana secara optimal apabila terdapat komponen yang relevan dan berguna untuk pembelajaran, dalam hal ini bahan ajar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan bahan ajar seni rupa berupa kolase yang memenuhi kebutuhan belajar PAUD serta karakteristik anak yang khas. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode EDR (Educational Design Research), yang didasarkan pada model EDR McKenney, yang terbagi menjadi tiga bagian: analisis dan eksplorasi (analysissanddexploration), desain dannkonstruksi (design and construction), evaluasi danrrefleksi (evaluationdand reflection). Dalam penelitian ini, peneliti melakukan penelitian sampai tahap desain dan konstruksi, yaitu sampai validasi produk kepada pihak ahli. Hasil rerata persentase validasi produk bahan ajar kolase berada pada kategori sangat layak. Produk ini juga memiliki kelebihan dan kekurangan yang harus diperhatikan untuk diperbaiki.


Keywords


Bahannajar; Seni Rupa; Kolase.

Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Ayu, N. P. (2019). Implementasi Media Pembelajaran Kolase Berbasis Pemanfaatan Daur Ulang Sampah Pada Pembelajaran Tematik Untuk Meningkatkan Kreativitas Mis Nurul Yaqin Sungai Duren. Primary Education Journal, 3(10), 1-14.

Creswell, J. (2013). Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Creswell, J. (2015). Riset Pendidikan [Perencanaan, Pelaksanaan, dan Evaluasi Riset Kualitatif & Kuantitatif]. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Departemen Pendidikan Nasional. (2005). Pedoman Penulisan Buku Pelajaran Penjelasan standar Mutu buku Pelajaran Bahsa dan Sastra Indonesia. Jakarta: Pusat Perbukuan Depdiknas.

Ernawati. (2019). Psikologis dalam Seni : Katarsis Sebagai Representasi dalam Karya. DESKOVI; Art and Design Journal. 2(2). 105–112.

Kopcha, T. J., Schmidt, M. M., & McKenney, S. (2015). Special issue on educational design research (EDR) in post-secondary learning environments. Australasian Journal of Educational Technology, 31(5). 1-8.

McKenney, S. & Reeves, T. C. (2012). Condacting Educational Design Research. Routledge: New York. [Online] diakses dari https://books.google.co.id/books?id=CpcnCEQlfL0C&printsec=frontcover&hl=id&source=gbs_ge_summary_r&cad=0#v=onepage&q&f=false.

Mekarisce, A.A. (2020). Teknik Pemeriksaan Keabsahan Data pada Penelitian Kualitatif di Bidang Kesehatan Masyarakat. Jurnal Ilmiah Kesehatan Masyarakat. 12(3). 145-151.

Muharrar, S., & R. Verayanti S. (2013). Kreasi Kolase, Montase, Mozaik Sederhana. Esensi: Erlangga Group.

Nurkhasanah, S. (2017). Kolase Bahan Alam. Jurnal Abadimas Adi Buana, 02(Vol 1 No 2 (2017)), 35–40.

Prastowo, A. (2011). Panduan Kreatif Membuat Bahan ajar Inovatif. Yogyakarta: DIVA Press.

Prawira, N. G. (2017). Seni Rupa dan Kriya. Bandung: PT. Saran Tutorial Nurani Sejahtera.

Primayana, K. H. (2020). Meningkatkan Keterampilan Motorik Halus Berbantuan Media Kolase Pada Anak Usia Dini. Purwadita: Jurnal Agama Dan Budaya, 4(1), 91–100.

Pura, D. N. (2019). Perkembangan Motorik Halus Anak Usia Dini Melalui Kolase Media Serutan Pensil. Jurnal Ilmiah Potensia, 4(2), 131–140.

Rakhmadina, N. L., & Suprayitno. (2020) Pengembangan Bahan Ajar Handout Materi Karya Seni Kolase Berbasis Bahan Alam untuk Kelas IV SD. Jurnal PGSD, 8(2), 407-4017.

Ratnawati, C., & Kharizmi, M. (2020). Upaya Peningkatan Keterampilan Motorik Halus melalui Kegiatan Kolase Di Tk Al-Kautsar Kabupaten Bireuen. Jurnal Pendidikan Guru Anak Usia Dini. 01(02), 52–58.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kualitatif, Kualitatif R&D. Bandung: Alfabeta.

Yuningsih, C. R. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Seni Rupa Anak Usia Dini bagi Mahasiswa Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Edukasi Sebelas April. 1(2), 1–12.

Yuningsih, C. R. (2019). Pembelajaran Seni Rupa Di Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Edukasi Sebelas April, 3(1), 2.

Winarno. (2013). Metodologi Penelitian dalam Pendidikan Jasmani. Malang: Universitas Negeri Malang (UM Press).




DOI: https://doi.org/10.17509/jpa.v5i1.39659

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 JURNAL PAUD AGAPEDIA

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



This Journal is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. 
©Jurnal PAUD Agapedia. ISSN: 2580-9679 (Online) dan 2581-2823 (Print).


Jalan Dadaha Nomor 18 Kota Tasikmalaya

Telepon (0265) 331860

Homepage: http://pgpaud-tasikmalaya.upi.edu/

Email: pgpaud_tasik@upi.edu