TEKNIK PERMAINAN LEFT HAND PIZZICATO PADA KARYA NEL COR PIU NON MI SENTO ARANSEMEN NICCOLO PAGANINI UNTUK VIOLIN BAGIAN TEMA

Ismi Azmiyati, Agus Firmansah, Fensy Sella

Abstract


Nel Cor Piu Non Mi Sento Aransemen Niccolo Paganini menjadi salah satu karya masterpiece dari Niccolo Paganini. Karya ini memiliki sepuluh bagian, salah satunya adalah Tema yang terdapat pada bagian kedua. Penelitian yang berjudul “Teknik Permainan Left Hand Pizzicato Pada Karya “Nel Cor Piu Non Mi Sento” Aransemen Niccolo Paganini Untuk Violin Bagian Tema” bertujuan untuk mengetahui teknik permainan Left Hand Pizzicato. penelitian difokuskan pada permainan teknik Left Hand Pizzicato dan hubungan atau keterkaitan antara teknik bowing dan teknik Left Hand Pizzicato dalam karya Nel Cor Piu Non Mi Sento aransemen Niccolo Paganini bagian tema. Untuk mengungkap hal tersebut, teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif analitik. Data – data diperoleh melalui studi literatur berupa partitur, buku dan jurnal terkait dan dokumentasi audio-visual. Hasil penelitian menjelaskan mengenai teknik – teknik permainan Violin yang digunakan pada karya ini, bagaimana penggunaan fingering dan bowing, bagaimana hubungan antara teknik bowing dan teknik left hand pizzicato, bagaimana suara yang dihasilkan, serta tingkat kesulitan untuk memainkan teknik tersebut.

Kata kunci : Left Hand Pizzicato, Nel Cor Piu Non Mi Sento aransemen Niccolo Paganini, Teknik Violin


References


Adlini, M. N., Dinda, A. H., Yulinda, S., Chotimah, O., & Merliyana, S. J. (2022). Metode penelitian kualitatif studi pustaka. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 974-980.

Cavalera, D. (2021). Analisis Teknik Permainan Biola Pada Lagu Introduzione E Variazioni Sul Tema Nel Cor Piu Non Mi Sento Per Violin Solo Karya Niccolo Paganini. Repertoar Journal, 2(1), 13-20.

De Fretes, D., Pramuditya, P., Lundito, F. J., & Kusumaningrum, M. R. M. (2021). Pemetaan Teknik Double-Stops Pada Violin Concerto No. 2 Anatoly Komarowsky. Grenek: Jurnal Seni Musik, 10(2), 81-91.

Iskandar, F. I. I. (2022). Analisis Teknik Permainan Biola Pada Karya Zigeunerweisen Dari Pablo Martin Meliton De Sarasate Y Navazcues Op. 20. Jurnal Penelitian Musik, 3(1), 60-80.

Izza, H. (2020). Meningkatkan perkembangan sosial anak usia dini melalui metode proyek. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2), 951-961.

Julianto, S. P. B. (2022). Analisis Teknik Permainan Violin Pada Concerto in a Minor 1St Movement Karya Antonio Vivaldi. Repertoar Journal, 2(2), 312-322.

Karcilioğlu, İ. (2018). Yaylı çalgılarda kullanılan modern icra teknikleri ve grafik notasyonu. Konservatoryum, 5(1), 19-38.

Kurtçu, E. (2021). Henryk Wieniawski’nin Op. 22 Numarali Re Minör Keman Konçertosu’nun Müzikal Ve Teknik Analizi. The Journal of Academic Social Science, (113), 202-218.

Mahmudin, M. (2022). Analisis Teknik Permainan Violin Ii Pada Lagu Concerto For Two Violins, 1st Movement Karya Js Bach. Repertoar Journal, 2(2), 295-311.

Mawarni, A. I., Djohan, D., & Raharjo, R. (2023). Peran Musical Group Interaction dalam Mereduksi Kecemasan (Studi Kasus Marskanskey String Quartet). IDEA: Jurnal Ilmiah Seni Pertunjukan, 17(2).

Mihai, A. (2022). De la excelența designului la excelența interpretării, Giuseppe Guarneri del Gesù și Niccolò Paganini. Caiete de Arte și Design, 10(10), 167-175.

Muttaqin, M., & Susetyo, B. (2021). - Peningkatan Ketrampilan Menyanyi Paduan Suara dengan Metode Solfegio pada Kelompok Paduan Suara Dharma Wulan Semarang. Varia Humanika, 2(1), 94–101.

Pertiwi, R. K. K. (2023). Teknik Permainan dan Bentuk Musik Pada Komposisi Caprice No. 21, Op. 1 Karya Niccolo Paganini. Repertoar Journal, 4(1), 158-168.

Rahman, M. S. (2023). Interpretasi Melalui Teknik Permainan Cello Luka Šulić Pada Courante From Suite No. 1 Karya Js Bach. Repertoar Journal, 3(2), 314-325.

Rahmanto, R. A., Garibaldi, P., & Kaestri, V. Y. (2023). Analisis Struktural Violin Sonata In A Major No. 10, OP. Posth Karya Niccolo Paganini. Idea: Jurnal Ilmiah Seni Pertunjukan, 17(1).

Saputro, D. R. (2018). Analisis Teknik Permainan Gitar Klasik Pada Komposisi Gran Vals Karya Fransisco Tarrega. Virtuoso: Jurnal Pengkajian dan Penciptaan Musik, 1(2), 13-24.

Sholekhah, I. S. N. M. A. (2021). Analisis Teknik Permainan Three Suites For Solo Viola OP. 131D NO. 1 In G Minor Karya Max Reger. Repertoar Journal, 2(1), 67-81.

Supiarza, H. (2021). Software sibelius: Eksplorasi Teknik Arransemen Lagu Indonesia Pusaka Karya Ismail Marzuki di Masa Pandemi Covid 19. Promusika, 9(1), 01-10.

Yogaswara, A. S. (2022). Analisis Bentuk Musik Dan Teknik Permainan Violin Pada Praeludium And Allegro Karya Fritz Kreisler. Repertoar Journal, 2(2), 231-247.

Zavialova, O., Stakhevуch, O., Kalashnyk, M., Savchenko, H., & Stakhevуch, H. (2022). Formation of romantic instrumental performance and violin art of Niccolo Paganini. Amazonia Investiga, 11(50), 180-187.




DOI: https://doi.org/10.17509/swara.v3i1.55625

Refbacks

  • There are currently no refbacks.