What Do You Want To Be : Video Musik Animasi untuk Memperkenalkan Profesi pada Anak Usia Dini

Mirna Purnama Ningsih, Lia Shafira Arlianty

Abstract


Abstract. Masa revolusi industri 4.0 ditandai dengan digitalisasi pada berbagai aspek. Perkembangan teknologi yang berkembang pesat memberikan pengaruh positif bagi manusia, terutama dalam pendidikan. Perkembangan teknologi dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya untuk mendukung pengembangan minat dan bakat anak. Pemanfaatan youtube channel babybus berupa video musik animasi dapat dijadikan media untuk mengenalkan profesi pada anak usia dini. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa babybus video musik animasi dengan judul “what do you want to be : jobs song” pada anak usia dini. Penelitian dilakukan dengan observasi pada babybus video musik animasi tersebut, diuji menggunakan uji heuristik dan uji kriteria pendidikan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa babybus video musik animasi dapat digunakan sebagai media pengenalan profesi dan aktivitasnya pada anak usia dini.

References


Daftar Pustaka

Chen J qi and Chang C 2006 Using computers in early childhood classrooms: Teachers’ attitudes, skills and practices J. Early Child. Res. 4 169–88

Guran A, Moldovan A and Sofia G 2017 On Game-Based Learning Support for Early Childhood in Romania 10 183–96

Burnett C 2010 Technology and literacy in early childhood educational settings : A review of research

Kiftiyah I N, Sagita S and Ashar A B 2017 Peran Media Youtube Sebagai Sarana Optimalisasi Perkembangan Kognitif Pada Anak Usia Dini Pros. SEMNAS Penguatan Individu di Era Revolusi Inf. 199–208

Utami I P 2018 Representasi Anak dalam Media Sosial Youtube (Analisis Semiotika Terhadap Representasi Anak dalam Video Audisi Biskuat Kreasi Semangat di Channel Youtube Biskuat Semangat)

Mudjito, Fitri Kholidya C and Rofiah K 2020 Mr. Mustache and Friends: A Song Animation Video Development Based on Signalong Indonesia 380 241–4

Lankshear C and Knobel M 2003 New Technologies in Early Childhood Literacy Research: A Review of Research J. Early Child. Lit. 3 59–82

Redish J and Barnum C 2011 Overlap, influence, intertwining: The interplay of UX and technical communication J. Usability Stud. 6 90–101


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Publisher Address | Alamat Redaksi
Kantor Prodi PKK FPTK UPI Lantai 2.
Jalan Setiabudhi No. 229, Kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia 40154. Telp. (022) 2013163 Pes. 34120 Fax. (022) 20136595.
Email: prodi-pkk@upi.edu

Google_Scholar BASE pkp-index IOS