Aspek Psikologi Sosial dalam Dongeng Nyi Kalimar Bulan

Annisa Ramadhani, Agus Suherman

Abstract


Latar belakang penelitian ini adalah untuk mengungkap psikologi sosial yang terdapat dalam karya sastra Sunda dengan cara mendeskripsikan struktur cerita dan aspek psikologi sosial yang terdapat dalam dongeng Nyi Kalimar Bulan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif-analitik. Sumber data dalam penelitian ini adalah dongeng Nyi Kalimar Bulan karya Usep Romli. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi pustaka. Hasil penelitian ini menunjukkan bahawa struktur cerita dongeng Nyi Kalimar Bulan meliputi tema, alur, tokoh, latar, sudut pandang, dan amanat, serta aspek psikologi sosial yaitu berupa pikiran sosial, pengaruh sosial, dan hubungan sosial. Aspek pikiran sosial terkandung dalam dunia sosial, penilaian sosial, dan sikap. Aspek pengaruh sosial meliputi genetik, gender, persuasi, dan pengaruh kelompok. Aspek hubungan sosial meliputi prasangka, agresi, ketertarikan, keintiman, menolong, dan konflik. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa dongeng Nyi Kalimar Bulan mengandung aspek psikologi sosial yang dapat dibandingkan sekaligus dijadikan cerminan kehidupan.


Keywords


Nyi Kalimar Bulan; psikologi sosial; struktural.

Full Text:

PDF

References


Ainiyah, S. (2012). Kajian Psikologi Sosial Novel Elang Karya Kirana Kejora. Universitas Jember.

Anggito, A., & Setiawan, J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Jejak.

Ardini, P. P. (2015). Pengaruh Dongeng dan Komunikasi Terhadap Perkembangan Moral Anak Usia 7-8 Tahun. Jurnal Pendidikan Anak, 1(1).

Arifin, B. S. (2015). Psikologi Sosial. Pustaka Setia.

Darmawati, U. (2018). Ensiklopedia Bahasa dan Sastra Indonesia Apresiasi Prosa. Intan Pariwara.

Iskandarwassid. (2019). Kamus Istilah Sastra Sunda. Geger Sunten.

Isnendes, C. R. (2010). Teori Sastra. UPI Press.

Mustafa, H. (2011). Perilaku Manusia Dalam Perspektif Psikologi Sosial. Jurnal Administrasi Bisnis, 7, 143-156.

Myers, D. G. (2012a). Psikologi Sosial Edisi 10-Buku 1. Salemba Humanika.

Myers, D. G. (2012b). Psikologi Sosial Edisi 10-Buku 2. Salemba Humanika.

Nurmala, R. T., & Suherman, A. (2021). Aspek Sosial dalam Kumpulan Cerita Pendek Layung Karya Aam Amilia. Lokabasa, 12(2), 169-180.

Rahmawati, E. (2014). Kumpulan Dongéng Sasakala Talaga Warna pikeun Bahan Pangajaran Maca Di SMP: Tilikan Struktural, Pendidikan Karakter, jeung Sawangan Hirup Urang Sunda. Universitas Pendidikan Indonesia.

Robby, K. K., Isnendes, R., & Suherman, A. (2021). Citra Perempuan dalam Roman Pendek Pileuleuyan Karya Yus Rusamsi. Lokabasa, 12(1), 60-72.

Romli, U. (2017). Nyi Kalimar Bulan. Kiblat Buku Utama.

Ruhaliah. (2017). Sajarah Sastra Sunda. UPI Press.

Rukiyah. (2018). Dongeng, Mendongeng, dan Manfaatnya. Anuva, 2(1), 99-106.

Santoso, S. (2010). Teori-Teori Psikologi Sosial. Refika Aditama.

Toha-Sarumpaet, R. K. (2010). Pedoman Penelitian Sastra Anak. Yayasan Pustaka Obor Indonesia.

Yusmarani, R. (2017). Analisis Psikologis Sosial Tokoh Utama dalam Novel Napas Mayat Karya Bagus Dwi Hananto. Universitas Muhammadiyah Malang.




DOI: https://doi.org/10.17509/jlb.v13i2.52694

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 LOKABASA

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Lisensi Creative Commons
This work is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.