MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS SARAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN BERMAIN PERAN BERBASIS VCT BERBANTUAN MEDIA KERTAS GULUNG
Abstract
Latar belakang dilakukannya penelitian ini karena masih terdapat siswa yang belum tuntas pada materi menulis saran di Kelas III SDN Panyingkiran 3. Berdasarkan masalah tersebut maka diterapkan Model Pembelajaran Bermain Peran Berbasis VCT Berbantuan Media Kertas Gulung. Tujuannya yaitu untuk meningkatkan aktivitas siswa dan hasil belajar siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah PTK. Teknik pengumpulan data yaitu dengan observasi, wawancara, tes. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data berupa pedoman observasi, pedoman wawancara, catatan lapangan, soal. Hasil penelitian ranah afektif siklus I diperoleh 63%, siklus II 80%, siklus III 100% mendapat kriteria baik. Ranah kognitif siklus I terdapat 43%, siklus II 63%, siklus III 91% siswa tuntas. Untuk ranah psikomotor pada siklus I terdapat 26%, siklus II 43%, siklus III 86% siswa tuntas. Dapat disimpulkan dengan menerapkan Model Pembelajaran Bermain Peran Berbasis VCT Berbantuan Media Kertas Gulung dapat membantu meningkatkan keterampilan menulis saran siswa kelas III SDN Panyingkiran 3.
Keywords
References
Adisusilo,Sutarjo.(2013).Pembelajaran Nilai Karakter. Jakarta:PT. Raja Grafindo Persada.
Aqmarina,N.,Aeni,A.,&Djuanda,D.(2016).Meningkatkan Keterampilan Menulis Pengumuman Melalui Penerapan Model Genre Based Writing Dengan Permainan Scramble. JurnalPenaIlmiah,1(1), 461-470. doi:http://dx.doi.org/10.23819/pi.v1i1.2975
Atmazaki.(2013).Implementasi Kurikulum 2013 Mata Pelajaran Bahasa Indonesia. Procceding Of The International Seminar on Languages and Arts. Universitas Negeri Padang.
Mulyasa, E.(2015).Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013. Bandung:PT Remaja Rosdakarya
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 20 Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan.
Rangkuti,A.Nizar.(2014). Kontruktivisme dan Pembelajaran Matematika. JurnalDarulIlmiVol. 02, No. 02 Juli 2014.
Resmini,N.dkk.(2009).Pembinaan dan Pengembangan Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia. Bandung:UPI PRESS.
Sigma, Tim. (2016). Top Book Menuju Indonesia Cerdas. Di akses melalui https://books.google.co.id/books?id
Sudin, dkk. (2009). Media Pembelajaran. Sumedang: UPI Press.
Sumadayo,S.(2013). Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta:Graha Ilmu.
Suprijono,Agus.(2012).Cooperative Learning Teori & Aplikasi PAIKEM. Yogyakarta:Pustaka Pelajar.
Tarigan,H.G.(2013).Menulis sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung:Angkasa.
Trismanto. (2017). Keterampilan Menulis dan Permasalahannya. Jurnal: Bangun Rekaprima III (1).
Uno,B.Hamzah.(2012).Orientasi Baru Dalam Psikologi Pembelajaran. Jakarta:Bumi Aksara.
Uno,B.Hamzah.(2013).Model Pembelajaran Menciptakan Proses Belajar Mengajar yang Kreatif dan Efektif. Jakarta:Bumi Aksara.
DOI: https://doi.org/10.17509/jpi.v3i1.18921
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.