Strategi Pengembangan Wisata Lari Marathon Dalam Meningkatkan Kunjungan Wisatawan Di Kota Bandung

Ismail Yusuf, Azizah Fauziyah, Sulastri Sulastri

Abstract


Pengembangan pariwisata apapun jenis dan namanya memerlukan fungsi pengelolaan yang kreatif dan inovatif berdasarkan atas perencanaan yang matang, pelaksanaan yang konsisten, dan evaluasi yang terukur dan konstruktif. Pembangunan wisata Kota Bandung adalah pembangunan yang terintegrasi dan holistik yang akan mewujudkan kepuasan semua pihak. Selain itu peningkatan citra pariwisata Kota Bandung dapat disertai dengan kegiatan wisata yang berbasis masyarakat, seperti wisata olahraga lari marathon. Marathon merupakan salah satu jenis acara olahraga yang populer saat ini. Tujuan penelitian ini adalah menggali lebih dalam potensi wisata olah raga lari di Kota Bandung agar dapat berkontribusi secara maksimal, serta mengetahui faktor-faktor keberhasilan dalam penyelenggaraan acara lari  marathon yang berdampak terhadap masyarakat Kota Bandung dan juga dampaknya bagi ke-pariwisataan di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, data dikumpulkan melalui proses wawancara dengan menggunakan kuesioner tertutup kepada para penggiat atau komunitas lari dan peserta lomba lari marathon di Kota Bandung.

Keywords


Kewirausahaan, pemasaran, wisata, olahraga

References


Fersyhana (2011). Pariwisata Olahraga. Retrieved from https://fersyhana.wordpress.com/2011/12/22/45/

Nugroho, Agung Wahyu (2016). Manajemen Sport Tourism di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Oleh: Agung Wahyu Nugroho, Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta.

David, Fred R. (2009). Manajemen Strategis Kasus, Buku 2, Edisi 12. Jakarta.Salemba Empat.

Duncan, R.B. (1972). Characteristics of Organizational Environments and Precieved Environmental Uncertainty.Administrative Science Quaterly, Vol.17.

Dewi, Y. K., & Rosyidie, A. (2008). Kajian pengembangan kawasan capolaga sebagai daya tarik ekowisata. Jurnal Perencanaan Wilayah Kota, 19(2), 23–36.

Echtner, C.M., and B. Ritchie, 1993. The Measurement of Destination Image: An Empirical Assessment, Journal of Travel Research, 31 (4): 3 –13.

Fitzroy, P., dan Hulbert, J. (2005). Strategiy Management: Creating Value inTurbulent Times. Jhon Wiley.

Gartner, W.C., 1986, Temporal Influences on Image Change, Annals of Tourism Research, 13 (4): 635-644.

Gunawan, D. S., Alhabsji, T., & Rahardjo, K. (2014). Analisis Lingkungan Eksternal dan Internal Dalam Menyusun Strategi Perusahaan ( Studi Perencanaan Strategi Komoditi Kelapa Sawit, 22–33.

Hall, C. Michael, Sharples, Mitchell, Macionis and Brock C. (2003). Food. Tourism Around The World: Development, Management, and Markets. UK: Butterworth-Heinemann Elsevier Ltd.




DOI: https://doi.org/10.17509/jbme.v5i2.28570

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Creative Commons License

Journal of Business Management Education (JBME)is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

View My Stats