Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android Bertema Keberagaman Hutan Mangrove pada Keterampilan Menulis Puisi Kelas VIII
Abstract
Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan (Research and Developmet) yang dilatarbelakangi oleh kesulitan peserta didik dalam mengekspresikan ide dan gagasannya dalam bentuk teks puisi, serta belum ada media pembelajaran khusus dalam bentuk aplikasi pada materi teks menulis puisi di SMPN 7 Bangkalan. Penelitian ini bertujuan untuk pengembangan media pembelajaran berbasis android bertema keberagaman hutan mangrove pada keterampilan menulis puisi kelas VIII SMP. Implementasi produk pengembangan dilakukan di SMPN 7 Bangkalan dengan subjek uji coba sebanyak 21 peserta didik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses pengembangan media pembelajaran berbasis android bertema keberagaman hutan mangrove pada keterampilan menulis teks puisi kelas VIII SMP memperoleh nilai rata-rata kelayakan validasi ahli media sebesar 91,6%, ahli bahasa sebesar 92,5%, ahli materi sebesar 86,3%, dan respons peserta didik memperoleh nilai persentase sebesar 91,4% dengan kategori sangat layak sehingga media pembelajaran MABEL PUISI layak untuk digunakan dalam proses pembelajaran di kelas.
Keywords
References
Dafani, F. F., & Muhsoni, F. F. (2021). Valuasi Ekonomi Sumberdaya Hutan Mangrove Desa Taddan Kecamatan Camplong Kabupaten Sampang. Juvenil: Jurnal Ilmiah Kelautan dan Perikanan, 2(4), 293-306. https://doi.org/10.21107/juvenil.v2i4.12504.
Departemen Riset Statista. (2024). Pangsa Pasar Sistem Operasi Android di Indonesia Januari 2021 hingga September 2024. Diakses dari https://www.statista.com/statistics/262205/market-share-held-by-mobile-operating-systems-in-indonesia/. Pada 12 Oktober 2024 pukul 08.43.
Dion, D., & Saputra, H. K. (2022). Pengembangan Aplikasi modul Elektronik (E-Modul) pada mata pelajaran administrasi sistem jaringan. Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika Dan Informatika), 10(4), 70-78. https://doi.org/10.24036/voteteknika.v10i4.119838.
Faqih, M. (2021). Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Mobile Learning Berbasis Android Dalam Pembelajaran Puisi. Konfiks Jurnal Bahasa Dan Sastra Indonesia, 7(2), 27-34. https://doi.org/10.26618/konfiks.v7i2.4556.
Farahiba, A. S., & Roziqi, M. M. (2023). pengembangan Media Pembelajaran Aplikasi Android Interaktif Berbasis PPT pada Materi Teks Persuasi Kelas VIII. Jurnal Ilmiah Bina Edukasi, 16(1), 14-24. https://pdfs.semanticscholar.org/1e9a/baba926121221ed7b02026fa6de379046ac3.pdf.
Farahiba, A. S., Puspitasari, M., Khotimah, K., & Pramithasari, F. A. (2024). Characteristics and Relationship Between Eco-Literacy Competencies and Independent Curriculum Indonesian Language Learning Objectives Middle School Level in Indonesia. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian dan Kajian Kepustakaan di Bidang Pendidikan, Pengajaran dan Pembelajaran, 10(4), 1392-1402. https://doi.org/10.33394/jk.v10i4.12828.
Isnanda, R., Azkiya, H., & Rinaldi, R. (2021). Teks Berwawasan Kecerdasan Ekologis dalam Pembelajaran Bahasa sebagai Penanaman Nilai-Nilai Pendidikan Islam. Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah, 6(2), 354–366. https://doi.org/10.25299/al-thariqah.2021.vol6(2).7926.
Johan, J. R., Iriani, T., & Maulana, A. (2023). Penerapan model four-D dalam pengembangan media video keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan. Jurnal Pendidikan West Science, 1(06), 372-378. https://doi.org/10.58812/jpdws.v1i6.455.
Kasturi, R. (2021). Penerapan Pembelajaran Multimodal Pada Masa Pandemi Covid-19. https://osf.io/preprints/osf/cvdq6_v.
Lewinsohn, T. M., Attayde, J. L., Fonseca, C. R., Ganade, G., Jorge, L. R., Kollmann, J., Weisser, W. W. (2015). Ecological literacy and beyond: Problem-based learning for future professionals. Ambio, 44(2), 154–162. https://doi.org/10.1007/s13280-014-0539-2.
Nurhalimah, I., Iswara, P. D., & Aeni, A. N. (2024). Pengembangan Aplikasi Android dalam Pembelajaran Menulis Cerita di Sekolah Dasar. Academy of Education Journal, 15(1), 102–120. https://doi.org/10.47200/aoej.v15i1.2135.18.
Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Permendikbudristek) Nomor 12 Tahun 2024 tentang Kurikulum pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah.
Pratama, R. P. (2024). Strategi Komunikasi Lingkungan Ekowisata Taman Mangrove Jung Koneng Bangkalan untuk Rehabilitasi. Calathu: Jurnal Ilmu Komunikasi, 6(2), 84–94. https://doi.org/10.37715/calathu.v6i2.4817.
Rindiani,S., Deliani, S. ., & Muliatik, S. . (2023). KEMAMPUAN MENULIS PUISI DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL. Jurnal Bahasa Indonesia Prima (BIP), 5(2), 150-156. https://doi.org/10.34012/bip.v5i2.3530.
Soleka, U., Habisukan, U. H., Afriansyah, D., Wati, D., Permatasari, Y., Umami, R., ... & Musyalina, A. (2022). Uji Validitas Media Pembelajaran Ensiklopedia Fungi Endofit Untuk Materi Fungi Kelas X SMA/MA. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Biologi (Vol. 5, No. 1, pp. 280-291). https://proceedings.radenfatah.ac.id/index.php/semnaspbio/article/view/712.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: ALFABETA.
Suryani, N., Achmad, S., & Aditin, P. (2018). Media Pembelajaran Inovatif dan Pengembangannya.Bandung: PT Rosdakarya.
Tanjung, J. H., & Lubis, F. (2024). Penggunaan Infografis sebagai MEDIA Pembelajaran terhadap Kemampuan Menulis Teks Deskripsi. Jurnal Guru Kita, 8(4), 709-714. https://doi.org/10.24114/jgk.v8i4.61718.
Wulandari, A. P., Salsabila, A. A., Cahyani, K., Nurazizah, T. S., & Ulfiah, Z. (2023). Pentingnya Media Pembelajaran dalam Proses Belajar Mengajar. Journal on Education, 5(2), 3928–3936. https://doi.org/10.31004/joe.v5i2.1074.
DOI: https://doi.org/10.17509/artikulasi.v5i2.84779
Refbacks
- There are currently no refbacks.

Karya ini dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.












