PERAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS TEKNOLOGI DALAM MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA
Abstract
This study focuses on the role of technology-based learning media in enhancing the effectiveness of Indonesian language learning. It examines various factors that contribute to improving students' comprehension and learning motivation through the use of technology as a learning medium. The findings of the study indicate that: (1) the majority of students have used technology-based learning media in Indonesian language courses, (2) the use of technology in learning helps students understand the material better compared to conventional methods, (3) technology increases students' motivation to learn due to greater accessibility and flexibility, (4) there are several challenges in implementing technology-based learning media, such as limited internet access and devices, and (5) most students support the broader implementation of technology-based learning, as it is considered more effective and efficient in enhancing language comprehension and skills.
Penelitian ini berfokus pada peran media pembelajaran berbasis teknologi dalam meningkatkan efektivitas pembelajaran Bahasa Indonesia. Penelitian ini mengkaji berbagai faktor yang berkontribusi terhadap peningkatan pemahaman dan motivasi belajar mahasiwa dalam menggunakan teknologi sebagai media pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) mayoritas mahasiswa telah menggunakan media pembelajaran berbasis teknologi dalam perkuliahan Bahasa Indonesia, (2) penggunaan teknologi dalam pembelajaran membantu mahasiswa memahami materi dengan lebih baik dibandingkan metode konvensional, (3) teknologi meningkatkan motivasi belajar mahasiswa karena aksesibilitas dan fleksibilitas yang lebih tinggi, (4) terdapat beberapa kendala dalam penerapan media pembelajaran berbasis teknologi, seperti keterbatasan akses internet dan perangkat, serta (5) sebagian besar mahasiswa mendukung penerapan yang lebih luas terhadap pembelajaran berbasis teknologi karena dinilai lebih efektif dan efisien dalam meningkatkan pemahaman serta keterampilan berbahasa.
DOI: https://doi.org/10.17509/e.v24i2.81916
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2025 EDUTECH

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.