PENGARUH PEN GGUNAAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP PENGUASAAN KONSEP SISWA TENTANG MASALAH SOSIAL

Ai Fitri Purnama, Didi Sutardi Danawijaya, Momoh Halimah

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan bahwa pada umumnya proses pembelajaran IPS di Sekolah Dasar masih bersifat teacher centered dan hanya sekedar transfer pengetahuan saja dari guru kepada siswa sehingga mengakibatkan lemahnya penguasaan konsep siswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis sejauh mana pengaruh Model Problem Based Learning terhadap penguasaan konsep siswa tentang masalah sosial pada pembelajaran IPS di SD Negeri Cinurman Desa Parumasan Kecamatan Sodonghilir Kabupaten Tasikmalaya. Metode penelitian yang digunakan adalah metode pre-eksperimen. Teknik analisis data dilakukan dengan uji hipotesis t-test. Berdasarkan analisis uji t-test diketahui bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian, terdapat pengaruh penggunaan Model Problem Based Learning terhadap penguasaan konsep siswa tentang masalah sosial pada pembelajaran IPS di kelas IV SD Negeri Cinurman dengan besar pengaruh 27,04% dan sisanya 72,96% ditentukan oleh variabel lain. 


Full Text:

PDF

References


Jantz R. (2008). Pengajaran Konsep untuk berpikir Tingkat Tinggi. [Online]. Tersedia: http://pendidikansains.blogspot.com/2008/03/pengajaran-konsep-untuk-berpikir.html. [01 April 2013]

Priyanto, D. (2009). Mandiri Belajar SPSS. Yogyakarta: Buku Kita.

Rusman. (2012). Seri Manajemen Sekolah Bermutu Model-Model Pembelajaran (Mengembangkan Profesionalisme Guru). Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Sapriya, dkk. (2007). Konsep Dasar IPS. Bandung: Laboratorium Pendidikan Kewarganegaraan.

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan (pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta.

Syaripudin, T. 2007. Landasan Pendidikan. Bandung: Percikan Ilmu.

Wena, M. (2011). Strategi Pembelajaran Inovatif Komtemporer: Suatu Tinjauan Konseptual Operasional. Jakarta: Bumi Aksara.




DOI: https://doi.org/10.17509/pedadidaktika.v1i1.4132

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Pedadidaktika



 

This Journal is published by Universitas Pendidikan Indonesia, licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
©All rights reserved 2017. Jurnal PEDADIDAKTIKA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, ; 2406-8705 (issn print). 2774-213X (issn online)


Jalan Dadaha Nomor 18 Kota Tasikmalaya

Telepon (0265) 331860

Homepage http://pgsd-tasikmalaya.upi.edu/

Email: pedadidaktika_tasik@upi.edu dan pedadidaktika.jurnal@gmail.com