PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN KOMPETENSI PROFESIONAL TERHADAP KINERJA DOSEN DI SEKOLAH TINGGI PARIWISATA BANDUNG

Arti Sufianti, Johar Permana

Abstract


Abstrak

 

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui gambaran motivasi kerja, kompetensi dalam hal ini kemampuan dosen dan kinerja dosen, untuk mengetahui besaran kompetensi professional terhadap kinerja dosen dan pengaruh motivasi kerja dan kopetensi professional terhadap kinerja dosen di Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan adalah data primer dengan menyebarkan kuesioner kepada responden, dengan jumlah sampel sebanyak 61 orang dosen di Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung diambil dengan teknik Proportionate Stratified Random Sampling. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan angket tertutup degan 5 skala penilaian (Likert). Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi kerja di Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung berada pada kategori cukup, kompetensi professional dalam hal ini kemampuan dosen berada pada kategori baik, pengaruh motivasi kerja dan kompetensi professional dosen secara bersama-sama terhadap kinerja dosen berada pada kategori cukup.

 

Kata Kunci: motivasi kerja, kompetensi profesional, kinerja dosen

 

Abstract

 

The purpose of this study is to describe the ability and the performance of the lecturers in the working motivation and their competence, to determine the competence of the professional lecturer performance and to determine the influenceof the employee motivation and their professional competence of the lecturer performance in Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung (Bandung School of Tourism). The research method used in this study is a descriptive quantitative approach premises. The data used are primary data by distributing questionnaires to the respondents, with a total sample of 61 lecturers at the Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung (Bandung School of Tourism) taken with Proportionate Stratified Random Sampling technique. The data was collected using a closed questionnaire with 5 rating scale (Likert). The results showed that working motivation in Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung (the Bandung School of Tourism)is in sufficient category, the lecturers professional competence ability is in the good category, the influence of the employee motivation and the professional competence of the lecturers concur the performance of lecturers are in the sufficient category as well.

 

Keywords: working motivation, professional competence, lecturer performance


Full Text:

PDF

References


Anwar, MI (2003) Manajerial Bandung : Jurnal Manajemen dan System Informasi UPI

Arikunto, Suharsimi (2006) Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta, Rineka Cipta

Bastian, Indra (2001) Akuntansi Sektor Publik. Universitas Gajah Mada BPFE

Bafadal, Ibrahim (2006) Peningkatan Profesional Guru SD. Jakarta. Bumi Aksara

Dessler, Gary (1997) Manajemen Sumber Daya Manusia. P T.Prenhallindo. Jakarta

Glickman, CD, Gordon, SP & Ross Gordon,JM (2001) Supervision and Instructional Leadership : A Development Approach. Boston.Allyn & Bacon

Handoko T Hani (2003) Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE

Hasibuan, Malayu (2003) Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi revisi. Jakarta. PT. Bumi Aksara

Mahmudi (2005) Manajemen Kinerja Sektor Publik, Yogyakarta: UPP AMP YPKN

Mangkunegara, A.A. Anwar Prabu (2001) Manajemen Sumber Daya Manusia. PT.Remaja Rosda Karya. Bandung

Mitchell,T.R dan Larson (1987) People and Organization an Introduction to Organizational Behavior, Singapore: Mc Graw Hill inc

Mulyasa (2002) Manajemen Berbasis Sekolah. Jakarta. Rosda

Najati Utsman Muhammad (2005) Hadits dan Ilmu Jiwa. Bandung, Pustaka

Noe, Robert dan Mondy R Wayne (1981) The Management of Human Resources. Allyn amd Bacon Inc. Massachusset

Rivai, Veithzal dan Murni, Sylviana (2009) Educational Management; Analisis Teori dan Praktik. Jakarta . PT. Raja Grafindo Persada

Ret.Nat.H Sajidan (2010) Pengembangan Profesionalisme Guru dan Dosen Melalui Sertifikasi ; Jurnal Ilmiah SPIRIT,ISSN :1411-8319 vol 2 no.2 tahun 2010

Rivai Veithzal dan Basri, Moh Ahmad Fawzi (2005). Performance Appraisal ; Sistem yang Tepat untuk Menilai Kinerja Karyawan dan Meningkatkan Daya Saing Perusahaan. Jakarta;PT. Raja Grafindo Persada

Samana (2004) Profesionalisme Keguruan. Yogyakarta:Kanisius

Schuler, Randall dan Jackson, Susan (1999) , Manajemen Sumber Daya Manusia Menghadapi abad 21.edisi ke 6 Jakarta.Erlangga

Siagian P.Sondang (2012) Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta, Bumi Aksara

Simamora, Henry (1997) Manajemen Sumber Daya Manusia. YKPN. Yogyakarta

Spencer Lyle,M.jr dan Signe m.spencer(1993). Competence at Work.New York: John Wiley&Son,inc

Stephen Robbins (2002) Perilaku Organisasi (jilid2). Jakarta. Prenhallindo

Supriadi, Oding (2012) Profesi Kependidikan.Yogyakarta.LaksBang PRESSindo

Sudarwan Denim (2010) Profesionalisasi dan Etika Profesi Guru. Bandung. Alfabeta

Sutermeister, Robert A (1976) People and Productivity. New York.Mc graw hill inc

Suharsaputra, Uhar (2012) Metode Penelitian ; Kuantitatif,Kualitatif dan Tindakan. PT.Refika Aditama. Bandung

Tampubolon ,DP (2001) Perguruan Tinggi Bermutu Paradigm Baru Manajemen Pendidikan Tinggi, Menghadapi abad ke 21, Jakarta. PT Gramedia Pustaka Utama

Usman Mu (2005) Menjadi Guru Professional. Bandung : PT Remaja Rosdakarya

Uno, B, Hamzah (2009) Teori Motivasi dan Pengukuranya.Jakarta.Bumi Aksara

Uwes Sanusi (1999) Manajemen Pengembangan Mutu Dosen, Jakarta. Logos. Wacana ilmu

Wibowo (2013) Manajemen Kinerja. Depok. PT.Rajagrafindo Persada




DOI: https://doi.org/10.17509/jap.v22i1.5916

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Administrasi Pendidikan



ISSN: p.1412-8152 e.2580-1007
Jurnal Administrasi Pendidikan is issued by Program Studi Administrasi Pendidikan Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
free
hit counter
View My Stats