PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU TERHADAP KEBERHASILAN BELAJAR SISWA

Yayah Pujasari, Nurdin Nurdin

Abstract


Dengan telah digulirkannya Undang-undang mengena sertfikasi guru dan dosen, maka sistem pendidikan sudah merubah nasib guru dan dosen secara ñnansial maupun moral. Namun pada kenyataannya tidak semua guru dan dosen dapat merasakan pembahan nasib tersebut, hal ini di sebabkan sistem manajerial pendidkan di indonesa belum berjalan dengan baik. Dalam mencapai sertifíkasi yang sesuai dengan tuntutan pemerintah, diperlukan berbagai persyaratan yang memadai diantaranya guru harus memiliki kompetensi-kompetensi yang telah ditentukan oleh Undang-undang. Kompetensi yang paling mudah diteliti dan diukur salah satunya yaitu kompetensi profesional guru. Dengan kompetensi profesonal yang memadai diharapkan guru dapat memberikan kontribusi yang signifikan terhadap keberhasilan belajar siswa. Namun kompetensi profesonal peru diwujudkan pula dalam bentuk standar kompetensi yang memadai dan hal tersebut memerlukan alat ukur dan alat kontrol yang tepat agar semua guru dapat dan mampu mencapai kompetensi profesional yang dharapkan sehingga dapat dirasakan manfaatnya oleh seluruh stakeholder dunia pendidikan.


Keywords


Kompetensi Profesional, Keberhasilan Belajar.

Full Text:

PDF

References


Danim, Sudarwan, (2002). Inovasi Penddikan Dalam Upaya Peningkatan Profesionalisme Tenaga Kependidkan. CV Pustaka Setia: Bandung.

Keputusan Menteri Pendidikan Nasional No. 45 tahun 2002. Peraturan Pemerintah no. 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.

Peraturan Menteri Pendidikan Nasional no. 23 tahun 2006 tanggal 23 Mei 2006.

Samana, (1994). Kompetens P rofesional Guru. Dikdasmen: Jakarta.

Sanusi, Ahmad, (1991). S tu rfi Pengembangan Model Pendidikan Profesional Tenaga Kependidikan. Depdikbud: Jakarta.

Sardiman, (2004). In te ra k s i dan M otivasi B e la a r Mengejar. Raja Grafindo Persada: Jakarta.

Sudjana, (1997). S ta tis tik a Lanjut, edisi baru. Tarsito: Bandung.

Syamsudin, Abin, (2002). P s ik o lo g i Kependidikan Perangkat Sistem Pengejaran Modul, Remaja Rosdakarya: Bandung.

Undang-undang Republik Indonesia No. 14 Tahun 2003, Tenteng Sistem Penddikan Nasonal. Rest'ndo Mediatama: Jakarta.

Undang-undang Republik Indonesia No. 14 Tahun 2005, Tentang Guru dan Dosen. Restindo Mediatama: Jakarta.

Usman, Uzer, (1997). Menjad Gum Profesional (e d s i kedua). Remaja Rosdakarya: Bandung.




DOI: https://doi.org/10.17509/jap.v8i2.6297

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal Administrasi Pendidikan



ISSN: p.1412-8152 e.2580-1007
Jurnal Administrasi Pendidikan is issued by Program Studi Administrasi Pendidikan Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
free
hit counter
View My Stats