Pengaruh Latihan Kesadaran Persepsi Visual terhadap Kemampuan Membaca Permulaan pada Anak Tunagrahita Ringan di SLB Kasih Ibu dan SLB YJS III Kabupaten Bandung

Juhanaini Juhanaini, Eka Susilawati

Abstract


Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh latihan kesadaran persepsi visual terhadap peningkatan kemampuan membaca permulaan anak tunagrahita ringan. Metode yang digunakan adalah metode eksperimen dengan rancangan Nonrandomized Posttest Control Group Design. Sedangkan analisis data dilakukan melalui statistic nonparametrik berupa uji U (Mann Whitney). Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil U tes yaitu U = 10 dengan nilai ɳ1 = 7 dan ɳ2 = 7, sedangkan P = 0,036. Karena P = 0,036 < a = 0,05 maka Ho ditolak dan Hi yang diajukan diterima. Kesimpulannya bahwa latihan kesadaran persepsi visual pada anak tunagrahita ringan secara signifikan berpengaruh terhadap kemampuan membaca permulaan.

Kata kunci: kesadaran visual, tunagrahita ringan, membaca permulaan

Keywords


kesadaran visual, tunagrahita ringan, membaca permulaan

Full Text:

PDF

References


Abdurachman, M. (2003). Pendidikan Bagi Anak Berrkesulitan Belajar. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan & Rineka Cipta.

Amin, Moh. (1995). Ortopedagogik Anak Tunagrahita. Bandung: Depertemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Alimin.Z (2008). Hambatan Belajar dan Hambatan perkembangan pada anak- anak Tunagrahita. Tersedia di http://Z-alimin. blogspot.Com/2008/04/hambatan-danhambatan.Htlm.

------------. (2009). Memahami Perkembangan Perkembangan dan Belajar pada Anak. Tersedia di http ://Z-alimin.blogspot.Com/2008/03/memahamiperkembanganhambatan.Htlm.

Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendeketan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Delphie, B. (2006). Pembelajaran Anak Berkebutuhan Khusus. Bandung: Refika Aditama

H. Anik. (2006). Penerapan Latihan Sensorimotor untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis pada Anak Berkesulitan Belajar. Skripsi sarjana PLB. Tidak diterbitkan.

Kurniasari. (2007). Animasi Komputer sebagai media pengenalan huruf vocal pada Anak Tunagrahita Sedang di SLB-C Purnamaasih Bandung. Skripsi sarjana PLB. Tidak diterbitkan.

Widiarti. (1991). Pengajaran Membaca Permulaan Bagi Anak Tunagrahita Ringan. Skripsi sarjana PLB. Tidak diterbitkan.

Yusuf, M. (2005). Pendidikan Bagi Anak Dengan Masalah Sosial. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional

Lala. (2009). Tunagrahita tidak Selalu Idiot. Tersedia di http : // oo lala oo lala. Com/2009/03/.Htlm.

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia. (1991). Jakarta. Sinar Grafika.

Resmini, N. & Juanda, D. (2006). Pendidikan Bahasa & sastra Indonesia. Bandung: UPI Press

Shodig, M. Pendidikan Bagi Anak Disleksia. Jakarta: Depertemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Siegel, S. (1997). Statistik Nonparametrik Untuk Ilmu-ilmu Sosial. Jakarta: PT Gramedia

Slamet, A & Vismaia, S. (2003). Membaca Dalam Teori Dan Praktek. Bandung: Mutiara

Somantri, S. (2006). Psikologi Anak Luar Biasa. Bandung: Refika Aditama

Sugiyono, (2004). Statistik non Parametris. Jawa Barat: Alfabeta

Suherman. (2005). Psikologi Kognotif. Surabaya: Srikandi

Tarigan, G.H. (1981). Berbicara Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa




DOI: https://doi.org/10.17509/jassi.v9i1.3897

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Universitas Pendidikan Indonesia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

Jurnal Asesmen Dan Intervensi Anak Berkebutuhan Khusus is published
by Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
e-ISSN : 2776-8783
p-ISSN : 1412-9337
View My Stats