Analisis faktor-faktor determinan kinerja guru

Egi Iriani Krisdianti Ningrum, A. Sobandi2

Abstract


The background of this research is the problem of teacher performance results that are not optimal. Many factors that affect teacher performance, which are examined in this study are work motivation and compensation. Based on this, the core of the problem studied in this study is the analysis of the determinants factors of teacher performance. The research method used is an explanatory survey and the data collection instrument is a questionnaire. Research respondents involved 59 teachers from one school in the city of Bandung. Based on the results of the study, it was stated that work motivation and compensation had a significant positive effect on teacher performance. The conclusion of the study states that work motivation and compensation are determining factors that affect teacher performance.


ABSTRAK

Yang melatar belakangi penelitian ini adalah masalah hasil kinerja guru yang belum optimal. Banyak faktor yang mempengaruhi kinerja guru, yang dikaji dalam penelitian ini adalah motivasi kerja dan kompensasi. Berdasarkan hal tersebut, inti masalah yang diteliti dalam penelitian ini adalah analisis faktor-faktor determinan kinerja guru. Metode penelitian yang digunakan adalah survey eksplanatory dan instrumen pengumpulan data berupa angket. Responden penelitian melibatkan 59 guru yang berasal dari salah satu sekolah di kota Bandung. Berdasarkan hasil penelitian menyatakan bahwa motivasi kerja dan kompensasi memiliki pengaruh positif signifikan terhadap kinerja guru. Kesimpulan penelitian menyatakan bahwa motivasi kerja dan kompensasi merupakan faktor determinasi yang mempengaruhi kinerja guru.


Keywords


Work Motivation, Compensation, Teacher Performance

Full Text:

PDF

References


Abdussamad, Z. (2014). Pengaruh Kompensasi terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT. Asuransi Jiwasraya Gorontalo. Jurnal Manajemen.Vol. 63. No. 03. 18

Aprijon. (2014). Pengaruh Kompensasi terhadap Kinerja Guru SLTA di Kecamatan Bangkinang. Jurnal Kewirausahaan. Vol. 13. No.1. 96

Dwiyani, D. Sarino, A. (2018). Gaya Kepemimpinan Situasional Kepala Sekolah dan Motivasi Kerja Guru sebagai Determinasi Kinerja Guru. Jurnal Manajerial. Vo;. 3. No. 4. 86-87

Hardianja, M. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Grasindo

Hartanti, A.S., Yuniarsih, T. (2018). Pengaruh Kompetensi Profesional Guru dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Guru di Sekolah Menengah Kejuruan. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. Vol. 3. No.1. 22

Hasibuan, M.S. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Kusuma, M. (2012). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif, KOmpensasi, dan Motivasi terhadap Kinerja Karyawab di Sekolah Tinggi dan Politeknik Cahaya Surya Kediri. Jurnal Ilmu Manajemen. Vol. 1. No. 3. 7

Laporan Hasil Penilaian Kinerja Guru Periode tahun 2015-2019

Lengkong, G., Tumbel, A., Rate, P.V. (2015). Pengaruh Kepemimpinan, Pembagian Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Air Manado. Jurnal EMBA. Vol.3 No.3. 11-19

Mangkunegara, A. (2007). Evaluasi Kinerja Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: PT. Refika Aditama.

Mangkunegara, A.(2011). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: PT Remaja Rosda Karya

Marsita, M. Imaniyati, N. (2013). Kompensasi dan kepuasan kerja untuk meningkatkan kinerja guru. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. Vol. 2 No. 1. 46

Nurrochmah, S., Sontani, U. T. (2020). Kontribusi Kompetensi terhadap Kinerja Guru. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. Vol. 5. No. 1. 22

Retnoningsih, T., Swasto, B., Ruhana, S, I,. (2016). Pengaruh Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan Pt Pln (Persero) Distribusi Jawa Timur Area Malang). Jurnal Administrasi Bisnis. Vol. 35 No. 2 . 54-57

Permenneg PAN dan RB No. 16/2009

Purwati, D. Ngaliman. Titik, D. (2020). Determinasi Motivasi, Komunikasi , dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan PT. MENG NAGA SAKTI Kota Batam. Jurnal Manajerial. Vol. 19. No. 1. 78

Sedarmayanti. (2012) Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Refika Aditama

Sobandi, A. (2010). Pengaruh Kompetensi Guru terhadap Kinerja Guru SMKN Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Bandung. Jurnal Manajerial. Vol. 9. No. 17. 29

Siagian, S. P. (2012). Teori Motivasi dan Aplikasinya. Jakarta: Rineka Cipta

Sukidi. Wadji, F. (2016). Pengaruh Motivasi, Kompensasi, dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Pegawai dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening. Jurnal Ekonomi Manajemen Sumber Daya. Vol 18, No. 2. 87

Supardi. 2014. Kinerja guru. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. Jakarta.

Uno, H.B., Lamatenggo, N. 2007. Teori kinerja dan pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksara.

Uno, H.B. (2013). Teori Motivasi dan Pengukurannya: Jakarta: PT Bumi Aksara.

Wahyudi, I. (2012). Mengejar Profesionalisme Guru. Jakarta: Prestasi Pustaka.

Wartini. Imaniyati, N. Kompensasi dan Komitmen Organisasi untuk Meningkatkan Kinerja Guru. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. Vol. 3. No. 1. 105

Wibowo, S. M. (2008). Manajemen Kinerja. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Yuniarsih, T., Suwatno. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Alfabeta

Zein, A. K. A., Hadijah, H. S. (2018). Pengaruh Komitmen Organisasi dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Guru di SMK Pasundan 1 Cimahi. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. Vol. 3. No.2. 201




DOI: https://doi.org/10.17509/jpm.v6i2.40852

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Egi Iriani Krisdianti Ningrum, A. Sobandi2



Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran   View My Stats