PENGARUH MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI BERPRESTASI GURU TERHADAP EFEKTIFITAS MENGAJAR GURU

Susanti Susanti

Abstract


Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh manajerial kepala sekolah dan motivasi berprestasi guru terhadap efektifitas mengajar guru pada beberapa SMA Negeri di Kota Tegal. Hasil belajar siswa yang dalam penelitian ini diambil dari nilai ulangan tengah semester 1 tahun pelajaran 2009/2010 digunakan untuk membandingkan keefektifan mengajar guru. Sampel diambil secara random sebanyak 55 guru kelas X dari populasi sebanyak 120 orang. Analisis data menggunakan angket untuk mengetahui korelasi antar variabel. Hasil penelitian menemukan bahwa (1) Hubungan manajerial kepala sekolah dengan efektifitas mengajar guru kuat. (2) Hubungan motivasi berprestasi guru dengan efektifitas mengajar guru kuat. (3) Hubungan manajerial kepala sekolah dan motivasi berprestasi guru dengan efektifitas mengajar guru sangat kuat. (4) Pencapaian prestasi belajar siswa yang diajar oleh guru perempuan yang berusia lebih dari empat puluh tahun dengan masa mengajar lebih dari lima tahun bidang studi yang diajar sesuai dengan latar belakang pendidikan memperoleh prestasi akademis lebih tinggi dibandingkan yang diajar oleh guru dengan karakter sebaliknya. (5) Tidak ada perbedaan keefektifan menguar guru yang nyata antara siswa yang memiliki prestasi di atas rata-rata dan siswa yang prestasinya di bawah rata-rata.


Keywords


Manajerial, Motivasi Berprestasi, Efektifitas Mengajar, Prestasi Belajar

Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi. (2004). Dasar-dasar Supervisi. Rineka Cipta, Jakarta.

Barker, Chris., Pistrang, Nancy., and Elliot, Robert. (2002). Research Methods in Clinical Psychology. (2nd ed.). John Wiley & Sons, LTD Chichester England.

Betty Fry et. al. (2007). A Leadership Imperative. School Leadership Development Series; Southern Regional Educational Board, Atlanta.

Bradley Portin. (2004). The Roles that Principals Play. Educational Leadership / April 2004, Washington.

Danim, Sudarwan. (2006). Visi Baru Manajemen Sekolah Dari Unit Birokrasi ke Lembaga Akademik. Bumi Aksara, Jakarta Dhanma, Surya. (2006). Panduan Peningkatan Keterampilan Manajerial Kepala Sekolah. Dirjen PMPTK, Depdiknas, Jakarta.

Fattah, Nanang. (2008). Landasan Manajemen Pendidikan. Remaja Rosdakarya, Bandung.

Gibson, J. L., Luanceich, L. M., dan Donelly, J. H. (1984). Organisasi dan Manajemen. Diterjemahkan oleh Djoeban Wahid. Erlangga, Bandung.

Heller, Robert. (2003). PeterDrucker- Seri Maestro Bisnis. Erlangga, Jakarta.

Mamo dan Idris, M. (2008). Strategi dan Metode Pengajaran. AR-Ruzz Media, Jogjakarta.

Mudjiarto & Wahid, Aliaras. (2006). Membangun Karakter dan Kepribadian Kewirausahaan. Graha Ilmu, Yogyakarta

Mulyasa, E. (2007). Menjadi Kepala Sekolah Profesional. Remaja Rosdakarya, Bandung.

Robbins, Stephen. P and Coulter, Mary. (2005). Management (eight edition). Pearson Education, Inc., U. S. A.

Sagala, Syaiful. (2007). Manajemen Strategik Dalam Peningkatan Mutu Pendidikan. Alfabeta, Bandung.

Stoner, James A. F., and Freeman, R. Edward. (1992). Management (Fifth Edition). Prentice - Hall, Inc. U.S.A.

Sujanto, Bedjo. (2007). Manajemen Pendidikan Berbasis Sekolah - Model Pengelolaan Sekolah Di Era Otonomi Daerah. Sagung Seto, Jakarta.

Supamo, A. Suhaenah. (2001). Membangun Kompetensi Belajar. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departeman Pendidikan Nasional, Jakarta.

Sutikno, Sobry. (2006). Pendidikan Sekarang dan Masa Depan. NTP Press, Mataram.

Terry, George R. and Franklin, Stephen G. (2003). Principies of Management. Eight Edition. A. I. T. B. S, India.

Thoha, Miftah. (2007). Kepemimpinan Dalam Manajemen. Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Thoifuri. (2008). Menjadi Gum Inisiator. RaSAIL, Semarang.

Usman, Husaini. (2006). Manajemen-Teori, Praktik, dan Riset Pendidikan. Bumi Aksara, Jakarta.

Winardi, J. (2004). Manajemen Perilaku Organisasi. Preñada Media, Jakarta.

Winkel, W. S. (2004). Psikologi Pengajaran. Media Abadi, Yogjakarta.




DOI: https://doi.org/10.17509/jap.v12i1.6361

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal Administrasi Pendidikan



ISSN: p.1412-8152 e.2580-1007
Jurnal Administrasi Pendidikan is issued by Program Studi Administrasi Pendidikan Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
free
hit counter
View My Stats