Contextual Teaching And Learning (CTL) Untuk Meningkatkan Kreativitas Berpendapat Siswa Pada Pembelajaran IPS

Rani Oktapiani, Tin Rustini

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya kreativitas berpendapat siswa, sehingga pembelajaran menjadi pasif dan tidak adanya interaksi antara guru dengan siswa, pembelajaran hanya berpusat pada guru. PTK ini menggunakan metode yang dikembangkan oleh kemmis dan McTaggart. Penulis menerapkan pendekatan CTL sebagai pembaharuan dalam pembelajaran IPS di kelas IV. Hasil evaluasi kreativitas berpendapat siswa dengan menggunakan pendekatan CTL mengalami peningkatan setiap siklusnya, rata-rata hasil evaluasi kreativitas berpendapat siswa pada siklus I adalah 63, siklus II adalah 72, dan siklus III adalah 76. Rata-rata hasil evaluasi individu siklus I adalah 68, rata-rata hasil evaluasi kelompok siklus I adalah 74, ratarata nilai evaluasi individu siklus II adalah 72, rata-rata hasil evaluasi kelompok siklus II adalah 76, rata-rata hasil evaluasi individu siklus III adalah 83, dan rata-rata hasil evaluasi kelompok siklus III adalah 82. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa penggunaan pendekatan CTL pada pembelajaran IPS dapat meningkatkan kreativitas berpendapat siswa dan hasil belajar siswa.

Kata kunci: Contextual Teaching and Learrning (CTL), kreativitas berpendapat siswa


References


Ali, M. dan Asrori, M. (2008). Psikologi remaja: perkembangan peserta didik. Edisi ke empat. Jakarta: PT Bumi Aksara

Anitah, S. (2007). Strategi Pembelajaran di SD. Edisi ke satu. Jakarta: Universitas Terbuka

Badan Standar Nasional Pendidikan (BNSP). (2006). Kurikulum 2006. Jakarta: Media Makmur Jaya Mandiri

Hermawan, R. Mujono. dan Suherman, A. (2010). Metode Penelitian Pendidikan SD. Edisi kedua. Bandung: UPI PRESS

Munandar, U. (2012). Pengembangan Kreativitas Anak Berbakat. Jakarta: PT Rineka Cipta

Rosalin, E. (2008). Gagasan Merancang Pembelajaran Kontekstual. Bandung:PT. Karsa Mandiri Persada

Supriatna, N. et al. (2010). Pendidikan IPS SD. Bandung : UPI PRESS

Sutardi, D. dan Sudirjo, E. (2007). Pembaharuan dalam PBM di SD. Edisi kesatu. Bandung : UPI PRESS




DOI: https://doi.org/10.17509/eh.v5i2.2843

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2016 Kampus Cibiru 2016

 

EduHumaniora: Jurnal Pendidikan Dasar

Published in collaboration Program Studi PGSD UPI Kampus Cibiru

and

HDPGSDI

Creative Commons Attribution ShareAlike license icon

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats