Upaya Internalisasi Nilai-Nilai Kesejarahan Batik Banten melalui Inovasi Trend Fashion Bagi Gen-Z

Nuhiyah Nuhiyah, Ali Mufty Ramdhani, Olivia Anastasia Suwardi, Suci Rahmadianti

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk menginternalisasikan nilai kesejarahan Batik Banten pada Gen-Z melalui inovasi trend fashion. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Research & Development (RND) dengan model pengembangan 4-D (Define, Design, Development dan Dessiminate). Responden dalam penelitian ini adalah Gen-Z yaitu siswa/i SMAN di Kabupaten Serang kelas X dan XI sebanyak 137 siswa yang terdiri dari 4 Kelas (XI IPS 4, XI IPS 1, X MIPA 8 dan X MIPA 7). Penelitian ini menghasilkan sebuah inovasi trend fashion Batik Banten digemari Gen-Z. Adapun uji coba produk yang dilakukan berdampak baik yaitu membuat Gen-Z lebih mengenal dan memahami makna dan nilai kesejarahan Batik Banten, menjadi bangga menjadi bagian dari bangsa Indonesia yang mempunyai banyak kebudayaan yang beragam serta meningkatkan sikap nasionalisme dan patriotisme. Oleh karena itu, inovasi ini dapat menjadi sebuah upaya yang efektif dalam menginternalisasikan nilai kesejarahan Batik Banten pada Gen-Z.

Keywords


Batik Banten, Inovasi Trend Fashion, Gen-Z

Full Text:

PDF

References


Anggraeni, D., & Nugraha, R. (2016). Perancangan Desain Batik Kasepuhan Ciptagelar. Eproceedings Of Art & Design, 3(2).

Arista, F. Analisis Data Peningkatan Penggunaan Media Sosial Tiktok. Analisis Data Peningkatan Penggunaan Media Sosial Tiktok.

Fauzi, M. A., & Nuraeni, R. (2017). Pengelolaan Kesan Mahasiswa Pengguna Ootd Style Di Instagram. Jurnal Ilmiah Liski (Lingkar Studi Komunikasi), 3(2), 206-222.

Febriyanti, R. S., & Wahyuati, A. (2016). Pengaruh Celebrity Endorser Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Minat Beli. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen (Jirm), 5(5)..

Firamadhina, F. I. R., & Krisnani, H. (2020). Perilaku generasi Z terhadap penggunaan media sosial TikTok: TikTok sebagai media edukasi dan aktivisme. Share: Social Work Journal, 10(2), 199-208.

Firdaussa, T. S., Nurasih, N., Anita, A., Purwaningsih, Z., Nisa, K., & Kusuma, J. W. (2021). Etnomatematika Batik Khas Banten, Nilai Filosofis Dan Materi Transformasi Geometri Bagi Siswa Sma. Himpunan: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Matematika, 1(2), 169-178.

Irawan, E. F., & Ramdhan, A. (2018). Pengaruh Visualisasi Foto Ootd (Outfit Of The Day) Selebgram Sebagai Strategi Promosi Produk Fashion Terhadap Persepsi Wanita. Jurnal Desain Idea: Jurnal Desain Produk Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya, 17(2), 6-11.

Kurniawan, Uke. (2009). These Clothes Tell Stories. Banten: Penerbit Pribadi

Kurniawan, Uke. Tubagus Najib Al-Batani. (2012). Batik Banten Mukarnas. Transformasi Motif Terwengkal Ke Motif Kain.

Maghdalena, D. N., Sunarya, Y. Y., & Santosa, I. (2020). Ragam Hias Artefak Terwengkal Abad 17 Dalam Motif Batik Banten. In Prosiding Seminar Nasional Industri Kerajinan Dan Batik (Vol. 2, No. 1, Pp. A04-A04).

Mubah, A. S. (2011). Strategi Meningkatkan Daya Tahan Budaya Lokal Dalam Menghadapi Arus Globalisasi. Jurnal Unair, 24(4), 302-308.

Mutiah, T. (2020). Trend Youtuber Di Generasi Millennial Dalam Pengembangan Kreativitas. Jurnal Global Komunika: Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 1(1). Nilai-Nilai Kesejarahan Dalam Pembelajaran Sejarah Indonesia(Studi Naturalistik Inkuiri Di Sma Kota Padang)

Nisa, F. K., Viratama, A. B., & Hidayanti, N. (2020). Analisis Pencarian Informasi Remaja Generasi Z Dalam Proses Pengambilan Keputusan Belanja Online (Analisis Pada Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Tidar). Komunikologi: Jurnal Pengembangan Ilmu Komunikasi Dan Sosial, 4(2), 146-159.

Populix. (2022). Looking At Fashion Trends & Economy Revival. Https://Info.Populix.Co/En/Report/Indonesia-In-2022-Looking-At-Fashion-Trends-And-Economy-Revival-2/. Diakses Pada 20 Mei 2022

RA Kusumo. (2020). Pengkaryaan Foto Busana Pengantin Wanita Modern Sunda Dalam Fotografi Fashion Editorial. Universitas Pasundan

Rachmawati, D. (2019). Welcoming Gen Z In Job World (Selamat Datang Generasi Z Di Dunia Kerja). Proceeding Indonesian Carrier Center Network (Iccn) Summit 2019, 1(1), 21-24.

Sanifah, S., Amriyah, S., Jumaroh, S., Novianti, N., Kusuma, J. W., & Khan, F. (2022). Ethnomathematics On The Pattern And Philosophy Of Batik Banten Motifs. International Journal Of Multidisciplinary Research And Literature, 1(2), 211-216.

Simamora, V., Kiak, N. T., & Muga, M. P. L. (2021). The Effect Of Celebrity Endorsement And The Reputation Of The@ Ootd Fess Forum On Consumer Buying Interest In Fashion Products Among Millennials, Jakarta, 2020. Jmm17: Jurnal Ilmu Ekonomi Dan Manajemen, 8(02), 58-66.

Singh, A. P., & Dangmei, J. (2016). Understanding The Generation Z: The Future Workforce. South-Asian Journal Of Multidisciplinary Studies, 3(3), 1-5.

Tressia, D. (2013). Daya Tarik Trend Fashion Korea Sebagai Budaya Populer Di Kalangan Mahasiswa Kota Bandung (Doctoral Dissertation, Universitas Komputer Indonesia).




DOI: https://doi.org/10.17509/historia.v7i1.64534

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Historia: Jurnal Pendidik dan Peneliti Sejarah 


INDEXED

   

 

TOOLS

     

 

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Alamat Redaksi: Gedung Numan Soemantri, FPIPS UPI, Departemen Pendidikan Sejarah, Lantai 2, Jl. Dr. Setiabudhi No 229 Bandung, 40154

 

View "Jurnal Historia" Stats