JTIKOR (Jurnal Terapan Ilmu Keolahragaan)

Jurnal Terapan Ilmu Keolahragaan merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan setiap bulan april dan oktober. Jurnal Terapan Ilmu Keolahragaan diterbitkan pertama kalinya pada tahun 2016 dengan membawa misi sebagai pelopor dalam penerbitan media informasi perkembangan ilmu keolahragaan di Indonesia. Sebagai media nasional, Jurnal Terapan Ilmu Keolahragaan diharapkan mampu mengakomodir kebutuhan akan sebuah media untuk menyebarluaskan informasi dan perkembangan terbaru bagi para peneliti dan praktisi olahraga di Indonesia.

Informasi

 

JTIKOR Naik Peringkat Akreditasi Sinta 3

 
JTIKOR (Jurnal Terapan Ilmu Keolahragaan) naik peringkat akreditasi dari Sinta 4 menjadi Sinta 3 dengan Surat Keputusan Menteri Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional Nomor 200/M/KPT/2020, tanggal 23 Desember 2020. Akreditasi Sinta 3 mulai Volume 5 Nomor 1 Tahun 2020 sampai Volume 9 Nomor 2 Tahun 2024  
Dikirimkan: 2021-01-26
 
Lebih banyak informasi...

Vol 6, No 1 (2021): Jurnal Terapan Ilmu Keolahragaan

Artikel in progress

Daftar Isi

Komarudin Komarudin, Geraldi Novian
1-7
Dery Rimasa
8-17
Risma Risma (Sinta ID: 6143369)
18-25
Syam Hardwis