PENGARUH MODEL SELF DIRECTED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PAI PADA MASA PANDEMI

Tri Wulandari, Gunawan Ikhtiono, Salati Asmahasanah

Abstract


Abstract. The application of the self-directed learning model in the learning process that prioritizes students independence, activeness and responsibility to obtain improved learning outcomes, either from students understanding, attitudes or skills. This study aims to determine the average control and experimental classes and determine the effect of the application of the model. The research method used is a quasi-experimental method, providing an overview of student learning outcomes and the influence of the applied model. The results showed that: 1) the average learning outcomes of the experimental class using the self-directed learning model in the cognitive aspect was 84.75 and the affective aspect was 80.19. 2) there is a significant influence between the self-directed learning model on the learning outcomes of Islamic Religious Education (PAI) students in the cognitive aspect. There is also a significant influence between the self-directed learning model on PAI student learning outcomes in the affective aspect. This self-directed learning model can be used as an alternative for teachers in the PAI learning process.


Abstrak. Penerapan model self directed learning pada proses pembelajaran yang mengutamakan kemandirian, keaktifan dan tanggung jawab siswa sehingga memperoleh hasil belajar yang meningkat baik dari pemahaman, sikap maupun keterampilan siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui rata-rata kelas kontrol dan eksperimen serta mengetahui pengaruh penerapan model tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuasi eksperimen, memberikan gambaran hasil belajar siswa dan pengaruh dari model yang diterapkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) rata-rata hasil belajar kelas eksperimen dengan menggunakan model Self directed learning pada aspek kognitif sebesar 84,75 dan pada aspek afektif sebesar 80,19. 2) terdapat pengaruh yang signifikan antara model Self directed learning terhadap hasil belajar siswa Pendidikan Agama Islam (PAI) pada aspek kognitif. Kemudian terdapat pengaruh yang signifikan antara model Self directed learning terhadap hasil belajar siswa PAI pada aspek afektif. Model self directed learning ini dapat dijadikan alternatif guru dalam proses pembelajaran PAI.


Keywords


Self Directed Learning model; learning Outcomes; Islamic Religious Education

Full Text:

PDF

References


Abadi, C. B. (2017). Penerapan Self Directed Learning Berbasis Moodle Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas XI Teknik Komputer Jaringan. Jurnal IT Edu, 162-170.

Afandi, M. (2013). Evaluasi Pembelajaran Sekolah Dasar. Semarang: UNISSULA.

Amirudin, & dkk. (2020). Pengaruh Metode Reward And Punishment Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Bidang Studi Pendidikan Agama Islam (Studi Kasus Di SDIT Tahfizh Qur’an Al-Jabar Karawang). Tarbawy: Indonesian Journal Of Islamic Education, 140-149.

Arikunto, S. (2014). Prosedur Penelitian (Suatu Pendekatan Praktik). Jakarta: Rineka Cipta.

Depdiknas. (2003). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Sekretaris Negara Republik Indonesia.

Ering, S. N. (2017). Pengaruh Pembelajaran Self Direct Learning Berbasis Teknologi Informasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Struktur Atom Di Kelas X SMA Negeri 9 Palu. Jurnal Akademika Kim, 227-231.

Ernanida, Y. d. (2019). Media Audio Visual dalam Pembelajaran PAI. Jurnal Pendidikan Islam. Jurnal Pendidikan Islam, 101-112.

Helmiati. (2012). Model Pembelajaran. Yogyakarta: Aswaja Pressindo.

Hendrawan, B. I., Suwatri, I. w., & Margunayasa, I. (2014). Pengaruh Model Pembelajaran Self Directed Learning Berbantuan Peta Konsep terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V. e-Journal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan Ganesha.

Huda, M. (2013). Model-Model Pengajaran dan Pembelajaran Isu-Isu Metodis dan Paradigmatis. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Husamah, d. (2016). Belajar dan Pembelajaran. Malang: UMM Press.

Juwaeriah, S. M. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Motivasi Belajar Dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika. Attadib Journal of Elementary Education, 78-93.

Kurdi, & Rif'iy, Q. (2020). Penerapan Model Self Directed Learning (SDL) dalam Peningkatan Hasil Belajar Pendidikan Jasmani di Sekolah Dasar. Tadulako Journal Sport Sciences And Physical Education , 2581-0383.

Lisna, H., & Nyi, N. (2017). Pengaruh Model Self Directed Learning terhadap Kemandirian dan Prestasi Belajar IPA Siswa Kelas VII SMP N 3 Singaraja. Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran PPS Universitas Pendidikan Ganesha, 1858-4543.

Nurdyansyah, d. (2016). Inovasi Model Pembelajaran. Sidoarjo: Nizamia Learning center.

Purwanto. (2011). Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Rasyid, A. (2019). Pengaruh Kompetensi Guru Dan Self Directed Learning Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Fikih Pada Siswa Kelas VII MTSN 17 Jakarta Tahun Pelajaran 2018/2019. Jurnal Pendidikan Agama Islam, 89-99.

Rifanti, M. U., & Pujiharsono, H. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Self Directed Learning terhadap Hasil Belajar Mahasiswa pada Mata Kuliah Matematika Diskrit . Journal Of Medives: Journal Of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang, 245-251.

Ruslan, Rusli, & Rusli. (2017). Pengaruh Self Directed Learning dan Disposisi Matematis terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa. IMED, 136-142.

Rusman. (2016). Model-Model Pembelajaran (Mengembangkan Profesionalisme guru. Jakarta: Rajawali Pers.

Sandro, G. S. (2021, Januari 4). Economic Zone. Retrieved from Economic Zone: http://m.economiczone.id/read/1741/kemendikbud-resmi-batalkan-belajar-tatap-muka-tahun-ajaran-2020-2021.

Sasongko, D. A. (2019). Penerapan Self Directed Learning Berbasis Google Classroom Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Di SMK Negeri 2 Surabaya. Jurnal IT Edu, 96-103.

Siregar, E., & dkk. (2015). Teori Belajar dan Pembelajaran. Bogor: Ghalia Indonesia.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Pendidikan (Kuantitatif, Kualitatif, R&D dan Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Susanto, A. (2013). Teori Belajar Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Prenadamedia Group.

Uno, B. H. (2018). Profesi Kependidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Widiyanto, J. (2018). Evaluasi pembelajaran. Madiun: UNIPMA Press.

Zamnah, N. L. (2018). Penerapan Model Self Directed Learning Untuk Meningkatkan Pemahaman Matematis Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia, 52-56.




DOI: https://doi.org/10.17509/t.v8i1.33875

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 TARBAWY : Indonesian Journal of Islamic Education

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Indexed by:

           

          

 

 

TARBAWY: Indonesian Journal of Islamic Education  is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.