PENERAPAN PERMAINAN BAHASA GUESSING GAMES BERBASIS POWERPOINT DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA ANAK USIA DINI

Gita Vallenti Wibowo, Suyadi Suyadi

Abstract


Motivasi dari penelitian ini adalah beberapa permasalahan pada keterampilan berbicara anak yang kurang mendapat perhatian di beberapa sekolah. Maka dari itu, penelitian ini bermaksud untuk menguraikan bagaimana penerapan permainan guessing games berbasis Powerpoint dalam meningkatkan keterampilan berbicara anak di Kelompok B Taman Kanak-kanak Thoyyibah di Bandar Lampung. Riset ini memakai metode deskriptif kualitatif serta desain studi kasus. Hasil penelitian memaparkan terkait proses kegiatan pembelajaran dengan penerapan permainan bahasa guessing games berbasis powerpoint dalam meningkatkan keterampilan berbicara anak usia dini terdiri dari 3 tahapan, yakni perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi/penilaian. Keterampilan berbicara anak dapat terstimulus dan berkembang dengan baik serta siginifikan melalui penerapan permainan bahasa guessing games berbasis powerpoint, hal ini tampak pada aspek pengucapan anak berkembang dengan baik ketika anak mampu menjawab tebakan yang diberikan guru dan tanpa secara langsung aspek pengembangan kosakata anak bertambah dan ketika anak bercerita kembali terlihat aspek pembentukkan kalimat sudah berkembang baik. Tetapi, masih terdapat sebagian faktor yang membatasai penerapan permainan tersebut yaitu keterbatasan fasilitas berupa computer/laptop sehingga mengurangi suasana belajar. Dalam hal ini pendidik mengatasinya dengan mengajak anak untuk melihat permainan secara bergantian.

Keywords


Permainan bahasa, guessing games, powerpoint, keterampilan berbicara, anak usia dini

References


Ali, G., Haolader, F. A., & Muhammad, K. (2013). The Role of ICT to Make Teaching Learning Effective in Higher Institutions of Learning in Uganda. International Journal of Innovative Research in Science, Engineering and Technology, 2(8), 4061–4073.

Amini, N., & Suyadi, S. (2020). Media Kartu Kata Bergambar Dalam Meningkatkan Kemampuan Kosakata Anak Usia Dini. PAUDIA : Jurnal Penelitian dalam Bidang Pendidikan Anak Usia Dini, 9(2), 125.

Ayuandia, N., Saparahayuningsih, S., & Ardina, M. (2017). Meningkatkan Keterampilan Berbicara Melalui Metode Karyawisata Pada Anak Kelompok B Lab School PAUD UNIB Kota Bengkulu. Jurnal Ilmiah Potensia, 2(1), 33–38.

Barbour, M. K., & Siko, J. P. (2013). Game Design and Homemade Power Point Games : An Examination of The Justifications and A Review of The Research. Journal of Educational Multimedia and Hypermedia, 22(1), 81–108.

Bonamy, R. (2016). Social Cognition And Conduct Problems a Development Approach. Journal of the American of Child and Adolescent Psychiatry, 50(4), 385–994.

Budiarti, & Indah, S. N. (2020). Penerapan Permainan Tebak Gambar dan Huruf untuk Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Anak Kelompok A1 TK Negeri Pakunden 1 Kota Blitar. jurnal Pendidikan: Riset dan Konseptual, 4(2), 285–292.

Dhear, A., Cahyani, N., & Rasydah, A. (2020). Upaya Meningkatkan Minat Membaca Anak Usia 4-5 Tahun Yang Berkorelasi Dengan Tri Pusat Pendidikan. Cakrawala Dini : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 11(2), 115.

Harmer, J. (2007). The Practice of English Language Teaching. Pearson Education.

Harti, M. B., Sumarsih, S., & Suprapti, A. (2017). Penerapan Permainan Tebak Kata Untuk Meningkatkan Keterampilan Berbicara Anak (Penelitian Tindakan Kelas di Kelompok B PAUD Lestari Bengkulu Tengah). Jurnal Ilmiah Potensia, 2(2), 121–125.

Hasanah, U. (2019). Penggunaan Alat Permainan Edukatif (APE) Pada Taman Kanak-Kanak di Kota Metro Lampung. Awlady : Jurnal Pendiidkan Anak, 5(1), 20–40.

Hurlock, E. B. (2002). Perkembangan Anak Jilid 1. Erlangga.

Imamah, N. R., & Reza, M. (2014). Pengembangan Permainan Tebak Kata Modifikasi Untuk Meningkatkan Kemampuan Bahasa Lisan Anak Usia Dini Kelompok B Di Taman Kanak-Kanak. Jurnal PAUD Teratai, 3(3), 1–7.

Karlina, I., Kurniah, N., & Ardina, M. (2018). Media Berbasis Information and Communication Technology (ICT) dalam Pembelajaran Sains Pada Anak Usia Dini. Jurnal Ilmiah Potensia, 3(2), 25.

Klippel, F. (1994). Keep Talking. Cambridge University Press.

Kurnia, R. (2019). Bahasa Anak Usia Dini. Deepublish Publisher.

Kurnia, R., & Solfiah, Y. (2018). Pengaruh Media Pensil Karakter Animasi Upin dan Ipin Terhadap Kemampuan Menulis Anak. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 12(2), 344.

McCoy, D. C., Yoshikawa, H., M.Ziol-Guest, K., Duncan, G. J., Schindler, H. S., Magnuson, K., Yang, R., Koepp, A., & Shonkoff, J. P. (2017). Impacts of Early Childhood Education on Medium-and Long-term Educational Outcomes. Educational Researcher, 46(8), 474–487.

Merriem, W. (1986). Webster’s Third New International Dictionary. Merriem Webster inc.

Nestor, O., & Mose, C. S. (2018). The Importance of Play. Journal of Occupational Therapy, Schools, & Early Intervention, 11(3), 247–262.

Nurdin, & Anhusadar, L. (2020). Efektivitas Pembelajaran Online Pendidik PAUD di Tengah Pandemi Covid 19. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 687.

Nurzaman, I., Gandana, G., & Wahidah, A. S. (2020). Model Pembelajaran Interactive Storytelling Berbasis Aplikasi Android Untuk Memfasilitasi Keterampilan Menyimak Anak Usia Dini. Cakrawala Dini : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 11(2), 135.

Oktaviana, S., Santoso, B., & Hiltrimartin, C. (2017). Penggunaan Power Point Game pada Pembelajaran Lingkaran di Kelas VIII SMP Negeri 1 Tanjung Raya. Jurnal Pendidikan Matematika, 11(1), 29–42.

Pusari, R. W. (2016). Analisis Pemanfaatan Alat Permainan Edukatif (Ape) Dalam Menciptakan Pembelajaran Bahasa Di Tk Tunas Rimba Ii Kota Semarang. Malih Peddas (Majalah Ilmiah Pendidikan Dasar), 6(1), 65. https://doi.org/1118

Puspita, A. C., Perbawani, A. A., Adriyanti, N. D., & Sumarlam. (2019). Analisis Bahasa Lisan Pada Anak Keterlambatan Bicara (Speech Delay) Usia 5 Tahun. Lingua : Jurnal Bahasa, Sasyta dan Pengajarannya, 15(2), 154–160.

Rahmawati, D., Riswandi, & Surahman, M. (2017). Peningkatan Keterampilan Berbicara Anak Usia Dini Melalui Metode Bercerita. Jurnal Pendidikan Anak, 3(2), 7–8.

Ruiyat, S. A., Yufiarti, & Karnadi. (2019). Peningkatan Keterampilan Berbicara dengan Bercerita Menggunakan Komik Elektronik Tematik. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 519.

Rusman. (2018). Belajar dan Pembelajaran Berbasis Komputer Mengembangkan Profesionalisme Guru Abad 21. Alfabeta.

Shofa, M. F., & Suparno, S. (2014). Peningkatan Keterampilan Berbicara Anak Usia Dini Melalui Permainan Sandiwara Boneka. Jurnal Pendidikan dan Pemberdayaan Masyarakat, 1(2), 211.

Singer-Brodowski, M., Brock, A., Etzkom, N., & Otte, I. (2019). Monitoring of Education for Sustainable Development in Germany–Insights From Early Childhood Education, School and Higher Education. Environmental Education Research, 25(4), 492–507.

Siregar, A. O., & Hazizah, N. (2019). Studi Kasus Keterlambatan Bicara Anak Usia 6 Tahun di Taman Kanak-Kanak. Aulad : Journal on Early Childhood, 2(2), 22–27.

Sobiruddin, D., Dwirahayu, G., & Kustiawati, D. (2019). Pengembangan Media Ict Berbasis Proyektor Interaktif Bagi Guru Dan Siswa Raudhathul Athfal (Ra). Edcomtech Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 4(1), 13.

Sumiyati., Supriyati., & Subawi. (2018). Peningkatan Kemampuan Berbahasa Anak Melalui Permainan Tebak Nama. Golden Age: Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, 3(2), 131–140.

Suyadi, S. (2016). Perencanaan dan Asesmen Perkembangan Pada Anak Usia Dini (Studi kasus pada Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD/TK/RA) di Daerah Istimewa Yogyakarta). Golden Age: Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, 1(1), 70–71.

Syarif, M. A. (2016). Peningkatan Kemampuan Bahasa Anak Usia Dini Melalui Karyawisata. Awlady : Jurnal Pendidikan Anak, 2(2), 1–11.

Taufiqurrahman, S., & Suyadi. (2016). Analisi Aspek Perkembangan Bahasa Anak Dasar Dalam Proses Pembelajaran. PIONIR : Jurnal Pendidikan, 8(2), 160.

Triyaningsih. (2016). Improving of Speaking Ability Early Childhood Age 5-6 Years Through Playing Role in Tk Anak Bangsa Ciomas Bogor. Journal of Guidena and Counseling, 6(1), 18.

Usman, M. (2015). Perkembangan Bahasa dalam Bermain dan Permainan : Untuk Pendidikan Anak Usia Dini. Deepublish Publisher.

Wasik, B. A., & Jacobi-Vessels, J. L. (2017). Word Play: Scaffolding Language Development Through Child-Directed Play. Early Childhood Education Journal, 45(6), 769–776.




DOI: https://doi.org/10.17509/cd.v12i1.31060

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 UPI kampus cibiru

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini

Published in collaboration Program Studi PGPAUD UPI Kampus Cibiru, APG PAUD Indonesia, and PPJ PAUD Indonesia

Creative Commons License
Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://ejournal.upi.edu/index.php/cakrawaladini.

View My Stats at

View My Stats